Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Korea Open 2023 - Nasib Ngenes Eks Rival Tontowi/Liliyana, 3 Turnamen Beruntun KO di Babak Pertama

By Agung Kurniawan - Rabu, 19 Juli 2023 | 13:15 WIB
Ilustrasi berita bulu tangkis.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita bulu tangkis.

BOLASPORT.COM - Torehan mengecewakan didapat ganda campuran Malaysia, Chan Peng Soon/Cheah Yee See saat tampil pada babak pertama Korea Open 2023.

Chan/Cheah menjalani laga babak pertama Korea Open 2023 dengan berjumpa wakil tuan rumah Ko Sung-hyun/Eom Hye-won, Rabu (19/7/2023).

Dalam laga yang dilangsungkan di Jinnam Stadium, Yeosu, Korea Selatan itu, Chan/Cheah harus mengubur misi melaju ke babak 16 besar.

Ko/Eom tampil garang menghadapi duet yang turut diperkuat lawan Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir di final Olimpiade Rio 2023 yakni Chan Peng Soon.

Menghabiskan tempo 41 menit, pasangan peringkat ke-66 dunia tersebut berhasil menang atas Chan/Cheah dua gim langsung 21-19, 21-17.

Kekalahan dari Ko/Eom dalam laga kali ini turut menghadirkan catatan suram dari performa ganda campuran peringkat ke-42 dunia itu.

Bagaimana tidak? Chan/Cheah hingga kini belum bisa keluar dari trend buruknya sejak dipasangkan lagi bulan Februari tahun ini.

Jangankan juara, untuk melaju hingga babak perempat final saja sangat sulit bagi Chan/Cheah.

Dari total 10 turnamen yang telah dijalani, Chan/Cheah baru sekali menembus babak delapan besar ketika tampil pada Orleans Open 2023.

Baca Juga: Korea Open 2023 - Ditahan 69 Menit, Ratu Bulu Tangkis Dunia Nyaris Merana


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Bwftournamentsoftware.com
REKOMENDASI HARI INI

Balik ke Belanda, Calvin Verdonk Dapat Tugas Mengospek Calon Striker Naturalisasi Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X