Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia Wanita 2023 Dimulai Hari Ini, Pembantai Indonesia Main

By Ade Jayadireja - Kamis, 20 Juli 2023 | 06:20 WIB
Bintang timnas putri Australia, Sam Kerr, akan mentas di Piala Dunia Wanita 2023.
TWITTER.COM/CHELSEAWOMEN
Bintang timnas putri Australia, Sam Kerr, akan mentas di Piala Dunia Wanita 2023.

BOLASPORT.COM - Tirai Piala Dunia Wanita 2023 siap dibuka dan siap menyuguhkan partai-partai menarik.

Pesta sepak bola khusus kaum hawa resmi dibuka hari ini, Kamis (20/7/2023).

Sebanyak 32 tim bakal beradu memperebutkan gelar sebagai ratu bal-balan dunia.

Hari pertama penyelenggaraan dibuka dengan dua pertandingan.

Dari Grup A, tuan rumah Selandia Baru menantang Norwegia.

Duel kedua tim dijadwalkan berlangsung di Eden Park pukul 14.00 WIB.

Perlu diingat bahwa Norwegia memiliki Ada Hegerberg sang predator haus gol.

Pemenang Ballon d'Or Feminin 2018 itu sangat gacor bareng klubnya, Lyon, dengan menorehkan total 243 gol dari 219 penampilan dalam sembilan tahun.

Hegerberg juga berjasa memberikan delapan gelar Liga Prancis Wanita dan enam titel Liga Champions Perempuan untuk Lyon.

Jadi, kehadiran Hegerberg di skuad Norwegia tentu bakal menjadi tugas berat buat lini belakang Selandia Baru.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Soccerwaay.com
REKOMENDASI HARI INI

PT LIB Sesalkan Persib Tidak Selesaikan Masalah dengan Bobotoh Usai Laga Lawan Port FC, Imbasnya Hadir di Pertandingan Kontra Persija

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottm Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X