"Ini sangat membantu saya di saat-saat sulit tahun lalu," kata Morbidelli.
"Selama latihan di Ranch, saya melihat bahwa saya masih memiliki potensi. Saat berada di rumah, saya merasa menjadi Franky yang biasanya.
"Saya cepat dalam setiap situasi. Saya mencoba meningkatkan hal-hal yang tidak mudah bagi saya.
"Saya ingin memahami apa yang bisa saya lakukan dengan lebih baik.
"Di saat yang sama, saya juga ingin meningkatkan hal-hal yang menurut saya sudah saya kuasai.
Morbidelli sendiri dirumorkan akan berlabuh ke tim Rossi itu sendiri yakni VR46.
Baca Juga: Honda Pincang di MotoGP Inggris 2023, Pembalap Terbaik Masih Belum Bisa Tampil
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | autosport.com, Corsedimoto.com |
Komentar