Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jumpa Timnas Indonesia di Dua Ajang Berbeda, Pelatih Vietnam: Kami Tidak Takut!

By Arif Setiawan - Sabtu, 29 Juli 2023 | 13:15 WIB
Pelatih anyar timnas Vietnam, Philippe Troussier.
VFF
Pelatih anyar timnas Vietnam, Philippe Troussier.

BOLASPORT.COM - Timnas Indonesia dan Vietnam berpeluang saling berhadapan dalam dua ajang yang berbeda.

Ajang pertama yakni Piala Asia 2023.

Persaingan timnas Indonesia dan Vietnam pada ajang ini sudah dapat dipastikan.

Seperti yang diketahui, hasil drawing menempatkan kedua negara berada di grup yang sama.

Tepatnya yakni di Grup D.

Piala Asia 2023 sendiri dijadwalkan terlaksana pada tangggal 12 Januari hingga 10 Februari 2024 di Qatar.

Selain timnas Indonesia dan Vietnam, Grup D dihuni oleh Irak dan Jepang.

Sedangkan ajang kedua yakni kualifikasi Piala Dunia 2026.

Drawing kualifikasi Piala Dunia 2026 telah dilakukan pada tanggal 27 Juli lalu.

Baca Juga: Bek Persija Sebut Timnas Indonesia Jangan Remehkan Brunei Darussalam

Timnas Indonesia dan Vietnam lagi-lagi menempati grup yang sama yakni Grup F.

Namun posisi kedua tim berbeda.

Timnas Vietnam dipastikan dapat langsung berjuang pada babak grup.

Di sisi lain, timnas Indonesia harus melewati Brunei Darussalam bila ingin ikut bersaing di Grup F.

Duel antara timnas Indonesia versus Brunei Darussalam dijadwalkan terlaksana dua kali.

Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) tampak sedang melakukan briefing jelang berlaga pada Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 29 Desember 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) tampak sedang melakukan briefing jelang berlaga pada Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 29 Desember 2022.

Pertandingan pertama dihelat pada tanggal 12 Oktober 2023.

Sedangkan laga kedua bakal digelar pada tanggal 17 Oktober 2023.

Baca Juga: Pelatih Persik Akui Kualitas Lini Serang Persib

Menariknya, Irak juga berada dalam grup ini.

Kemudian satu lawan tersisa yakni ada Filipina.

Sementara itu, pelatih timnas Vietnam, Philippe Troussier rupanya tak takut meski harus bertemu dengan Indonesia dan Irak dalam dua ajang yang berbeda.

Rasa percaya pelatih asal Prancis itu didasari karena timnas Vietnam dihuni pemain yang berkualitas.

"Dalam beberapa bulan mendatang, kami akan aktif mempersiapkan turnamen."

"Timnas Vietnam tidak takut pada apapun."

"Saya percaya diri karena saya memiliki tim yang bagus," kata Philippe Troussier, dilansir BolaSport.com dari Soha.vn.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Soha.vn
REKOMENDASI HARI INI

Valentino Rossi Selalu Dianggap Salah soal Jorge Lorenzo Juarai MotoGP 2015 meski Unggul dalam Jumlah Kemenangan Balapan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X