Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

AC Milan Siap Amankan Alejo Veliz, Adik Kelas Messi yang Setipe Olivier Giroud

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 30 Juli 2023 | 06:00 WIB
Pemain Rosario Central, Alejo Veliz,(Kiri) , menjadi buruan terbaru dari raksasa Liga Italia, AC Milan.
MARCELO MANERA
Pemain Rosario Central, Alejo Veliz,(Kiri) , menjadi buruan terbaru dari raksasa Liga Italia, AC Milan.

BOLASPORT.COM - AC Milan siap mengamankan penyerang Rosario Central, Alejo Veliz, adik kelas Messi yang setipe dengan Olivier Giroud.

Aktivitas transfer AC Milan di bursa musim panas 2023 tergolong luar biasa.

Baru menjual satu pemain, yakni Sandro Tonali, AC Milan langsung mencaplok tujuh pemain baru.

AC Milan sukses menyelesaikan tujuh pemain baru antara lain Marco Sportiello, Luka Romero, Ruben Loftus-Cheek, Tijjani Reijnders, Christian Pulisic, Noah Okafor, dan Samuel Chukwueze.

Akan tetapi, pergerakan I Rossoneri tidak berhenti sampai di situ saja.

Mereka berupaya untuk memenuhi satu slot pemain non-Uni Eropa mereka lagi setelah merekrut Chukwueze.

Departemen yang sedang digarap agar ada personel barunya adalah sektor penyerangan.

Baca Juga: Community Shield - Man City Tak Boleh Jadi Pecundang Lagi, Wajib Juara!

Penyerang Rosario Central, Alejo Veliz.
TWITTER.COM/MALDINISIMP
Penyerang Rosario Central, Alejo Veliz.

Dikutip BolaSport.com dari Milan News, tiga pentolan di manajemen, Giorgio Furlani, Goeffrey Moncada dan Antonio D'Ottavio sedang mengusahakan penandatanganan striker baru sebagai ban serep dari Olivier Giroud dan Noah Okafor.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Milan News, Sempremilan.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X