Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pakar Sepak Bola Vietnam: Persaingan dengan Timnas Indonesia akan Menegangkan dan Sengit

By Arif Setiawan - Minggu, 30 Juli 2023 | 08:30 WIB
Pratama Arhan pada semifinal Piala AFF 2023 antara timnas Indonesia vs Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (6/1/2023)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pratama Arhan pada semifinal Piala AFF 2023 antara timnas Indonesia vs Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (6/1/2023)

BOLASPORT.COM - Pakar sepak bola Vietnam, Doan Minh Xuong turut memberikan komentar terkait persaingan timnas Indonesia dan Vietnam pada Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Seperti yang diketahui, timnas Indonesia dan Vietnam menempati grup yang sama yakni Grup F.

Namun posisi kedua tim berbeda.

Timnas Vitenam bisa langsung bersaing di grup.

Sedangkan timnas Indonesia harus melewati Brunei Darussalam bila ingin meneruskan perjuangaanya di Grup F.

Menanggapi hal ini, Doan Minh Xuong menilai bahwa timnas Indonesia bukan lawan yang bisa dipandang sebelah mata.

Bahkan pelatih berusia 63 tahun itu memprediksi persingan timnas Indonesia dengan Vietnam nantinya bakal sengit dan menegangkan.

Selain dua negara di atas, Grup F dihuni oleh Irak dan Filipina.

"Meskipun kami berada di grup No.2 tetapi jangan subyektif terhadap Indonesia."

Baca Juga: Pelatih Dewa United Bela Ricky Kambuaya yang Diprovokasi Bench Bali United, Teco Tak Ingin Perpanjang Masalah

"Peluang kedua tim adalah 50/50."

"Pertandingan akan sengat menegangkan dan sengit," kata Doan Minh Xuong, dilansir BolaSport.com dari thethao247.

Di sisi lain, pelatih timnas Vietnam, Philippe Troussier sebelumnya juga memiliki pendapat yang hampir serupa.

Pria asal Prancis itu menilai persaingan di Grup F tak akan mudah bagi timnas Vietnam.

"Dalam sepak bola, tidak ada perandingan yang mudah."

"Saya pikir di grup ini setiap tim memiliki ambisi untuk terus maju sehingga akan sulit bagi timnas Vietnam."

"Ini adalah kesempaan bagus untuk menujukan wajah baru, kami memiliki waktu 3 bulan untuk mempersiapkan diri menghadapi kualifikasi dan juga memiliki ambisi besar," kata Philippe Troussier.

Pelatih anyar timnas Vietnam, Philippe Troussier.
VFF
Pelatih anyar timnas Vietnam, Philippe Troussier.

Baca Juga: Timnas U-17 Indonesia Kedatangan Pemain Tertinggi, Lebih Menjulang dari Arkhan Kaka dan Sulthan Zaky

Meski begitu, Philippe Troussier menegaskan tak takut.

Ia percaya diri karena memiliki skuad yang berkualitas.

"Dalam beberapa bulan mendatang, kami akan aktif mempersiapkan turnamen."

"Timnas Vietnam tidak takut pada apapun."

"Saya percaya diri karena saya memiliki tim yang bagus," tuturnya.

Sementara itu, pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong turut memberikan komentar terkait hasil drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Pelatih asal Korea Selatan itu meminta dukungan dari suporter dan masyarakat Indonesia.

"Ini adalah Piala Dunia."

"Sekarang kami ingin meminta dukungan anda," tulis Shin Tae-yong.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Thethao247.vn
REKOMENDASI HARI INI

Komentar Kevin Diks Usai Jalani Debut Tak Mulus Bareng Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X