Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Klarifikasi Witan Sulaeman soal Dugaan Handball Sebelum Kartu Merah Pemain Persebaya

By Arif Setiawan - Senin, 31 Juli 2023 | 18:05 WIB
Witan Sulaeman (kiri) sedang menguasai bola dalam laga pekan kelima Liga 1 2023 antara Persija versus Persebaya di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (30/7/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Witan Sulaeman (kiri) sedang menguasai bola dalam laga pekan kelima Liga 1 2023 antara Persija versus Persebaya di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (30/7/2023).

BOLASPORT.COM - Pemain Persija Jakarta, Witan Sulaeman mengaku tak melakukan handball dalam laga melawan Persebaya Surabaya.

Momen ini menjadi sesuatu yang penting di laga Persija versus Persebaya.

Pasalnya, setelah memon tersebut Persebaya Surabaya harus kehilangan satu pemainnya.

Semua terjadi ketika memasuki menit ke-28.

Wasit Armyn Dwi Suryathin memberikan kartu merah kepada pemain Persebaya, Arief Catur.

Arief Catur melanggar Witan Sulaeman yang sudah tinggal berhadapan dengan penjaga gawang Persebaya.

Namun kartu merah ini menjadi sebuah kontroversial.

Pasalnya beberapa pihak menilai bila Witan melakukan handball sebelum pelanggaran terjadi.

Hanya saja, Witan tak mengakui bola telah mengenai tangannya.

Baca Juga: Kata Elkan Baggott Usai Matikan Striker Andalan Timnas Denmark di Laga Pramusim


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Persija.id
REKOMENDASI HARI INI

Daftar 20 Pemain Persib Lawan Lion City Sailors - Duet David da Silva-Ciro Alves Jadi Andalan, Dimas Drajad Ditepikan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X