Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSSI: Tidak Ada Pemain Titipan di Seleksi Timnas U-17 Indonesia

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 31 Juli 2023 | 21:00 WIB
Wakil Ketua Umum PSSI 1, Zainudin Amali, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Selasa (27/6/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Wakil Ketua Umum PSSI 1, Zainudin Amali, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Selasa (27/6/2023) malam.

BOLASPORT.COM – Serangkaian proses seleksi untuk mencari pemain timnas U-17 Indonesia sudah berakhir di Makassar, Sulawesi Selatan, pada Minggu (30/7/2023).

Wakil Ketua Umum PSSI, Zainudin Amali, menegaskan tidak ada pemain titipan untuk bisa tampil di Piala Dunia U-17 2023.

Sebelum berakhir di Makassar, proses seleksi ini sudah digelar di 11 kota yakni Bandung, Jakarta, Tangerang, Solo, Bali, Medan, Manado, Banjarmasin, Surabaya, Samarinda, dan Palembang.

Selama 12 kota itu, ada ribuan peserta yang ikut seleksi.

Setiap kota, akan ada beberapa pemain yang lolos seleksi.

Mereka akan bersaing lagi dengan skuad sementara timnas U-17 Indonesia.

Zainudin Amali menjamin proses seleksi timnas U-17 Indonesia berjalan transparan.

Baca Juga: Bawa 30 Pemain, Timnas U-17 Indonesia Punya Misi Khusus di Laga Lawan Barcelona dan Kashima Antlers FC

Semua ini dilakukan demi mencari pemain-pemain terbaik untuk timnas U-17 Indonesia.

PSSI juga bekerjasama dengan beberapa pelatih dan legenda timnas Indonesia untuk ikut dalam proses seleksi ini.


REKOMENDASI HARI INI

David da Silva Kembali, Siap Bantu Persib Kalahkan Lion City Sailors

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X