Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Inggris Bocorkan Klub Pertama yang Bakal Pinjam Elkan Baggott dari Ipswich Town

By Sasongko Dwi Saputro - Senin, 31 Juli 2023 | 22:00 WIB
Elkan Baggott (kiri) sedang berlatih bersama timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (18/6/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Elkan Baggott (kiri) sedang berlatih bersama timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (18/6/2023).

BOLASPORT.COM - Media asal Inggris bocorkan nama klub yang bakal meminjam jasa Elkan Baggott dari Ipswich Town.

Musim 2023/2024 tinggal sepekan lagi bagi Ipswich Town.

Ipswich Town bakal bersua Sunderland pada laga pembuka kasta kedua Championship 2023/2024 pada Minggu, 6 Agustus 2023.

Sebenarnya isu peminjaman Elkan Baggott tersebut sudah muncul sejak awal pramusim.

“Kami akan melakukan percakapan dengan Elkan minggu depan," ujar Kieran McKenna soal isu peminjaman Elkan Baggott.

"Dan mencapai keputusan yang tepat untuk klub."

"Tetapi juga untuk pemain karena dia adalah seseorang yang kami sayangi dan kami ingin terus berkembang,” lanjutnya.

Saat itu, Elkan Baggott dipinjamkan untuk mendapatkan menit bermain.

Baca Juga: Elkan Baggott Bocorkan Nasihat Pelatihnya Saat Ipwich Town Kalahkan RB Leipzig

Meski begitu, isu tersebut perlahan sempat memudar.

Pernyataan tersebut juga disampaikan oleh pelatih Ipswich Town, Kieran McKenna.

Hal ini karena Elkan Baggott tampil impresif dalam dua pertandingan pramusim terakhir lawan klub elit Bundesliga.

Elkan Baggott tampil pada dua laga sebagai starter lawan Werder Bremen dan RB Leipzig.

Elkan Baggott sukses tampil penuh pada laga tersebut.

Saat itu, Ipswich Town juga sempat menang atas RB Leipzig.

Meski begitu, pada akhirnya Elkan Baggott dikabarkan sudah memiliki klub peminat.

Media asal Inggris, TWTD membocorkan nama klub pertama yang sudah menawar jasa bek tengah Timnas Indonesia tersebut.

Baca Juga: Elkan Baggott Tak Mau Terbuai Usai Bantu Ipswich Town Menang Atas Klub Elit Bundesliga

TWTD menyebut nama klub Stevenage.

Stevenage sendiri baru saja promosi di klub League One atau kasta ketiga Liga Inggris.

"TWTD memahami League One Stevenage adalah salah satu klub yang tertarik untuk meminjam bek tengah Town," tulis TWTD.

Kabar ketertarikan tersebut juga sudah dikonfirmasi oleh pihak TWTD.

"Jika McKenna akhirnya memutuskan untuk mengirim Baggott keluar untuk mendapatkan pengalaman tim utama lebih lanjut musim ini," tulis TWTD.

"Maka kami memahami Stevenage yang baru dipromosikan."

"Yang dihadapi bek tengah di Stadion Lamex 10 hari lalu."

"Adalah salah satu klub League One yang tertarik," tutup TWTD.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : twtd.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Satu Penyesalan Ivar Jenner di Laga Timnas Indonesia Vs Arab Saudi, Tidak Mau Mengulanginya Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136