Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Race to Paris 2024 - Raja Bulu Tangkis Malaysia Dekati Jonatan Christie, Zona Olimpiade Bakal Diacak-acak?

By Agung Kurniawan - Selasa, 8 Agustus 2023 | 14:30 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia, mulai mendekati zona aman Olimpiade Paris 2024
DOK. HUMAS PP PBSI
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia, mulai mendekati zona aman Olimpiade Paris 2024

BOLASPORT.COM - Raja bulu tangkis Malaysia, Lee Zii Jia, kembali memanaskan persaingan tunggal putra menuju Olimpiade Paris 2024.

Lee Zii Jia mendapatkan berkah usai mampu mengakhiri tren buruknya ketika tampil pada ajang Australian Open 2023 pekan kemarin.

Dalam turnamen berlevel super 500 tersebut, Lee berhasil bertahan hingga babak semifinal sebelum akhirnya kandas.

Pemain peringkat ke-13 dunia itu gagal melaju lebih jauh usai dikalahkan wakil China, Weng Hong Yang, melalui rubber game.

Hasil yang didapat pada Australian Open 2023 telah mengakhiri trend buruk yang dialami Lee Zii Jia dalam empat ajang sebelumnya.

Ya, sejak tampil pada Singapore Open 2023 hingga Japan Open 2023, langkah Lee langsung terhenti pada babak pertama.

Dengan hasil tersebut membuat tunggal putra terbaik Negeri Jiran itu berhasil memperbaiki peringkatnya pada pekan ini.

Tidak hanya ranking BWF saja yang membaik, Lee juga membuat pesaingan tunggal putra menuju Olimpiade Paris 2023 semakin panas.

Pasalnya, pemain berusia 25 tahun tersebut juga meroket dan mulai mendekati zona hijau pada update Race to Paris 2024.

Baca Juga: Race To Paris 2024 - Tak Ikut Kejuaraan Dunia 2023, Titisan Lin Dan Meroket ke Zona Hijau Olimpiade


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Bwftournamentsoftware.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X