Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Daftar 5 Pemain yang Absen Bela Timnas U-23 Indonesia Saat Jumpa Vietnam di Final Piala AFF U-23 2023

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 25 Agustus 2023 | 21:00 WIB
Latihan timnas U-23 Indonesia jelang final Piala AFF U-23 2023 di Lapangan PTT Academy, Rayong, Thailand, Jumat (25/8/2023).
BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM
Latihan timnas U-23 Indonesia jelang final Piala AFF U-23 2023 di Lapangan PTT Academy, Rayong, Thailand, Jumat (25/8/2023).

BOLASPORT.COM - Timnas U-23 Indonesia kembali harus kehilangan pemain jelang partai puncak Piala AFF U-23 2023.

Perjalanan Timnas U-23 Indonesia selama Piala AFF U-23 2023 diliputi musibah.

Pasalnya, Garuda Muda dirundung badai absensi.

Skuad Garuda Muda sudah mengalami musibah tersebut sejak sebelum laga perdana Piala AFF U-23 2023 digelar.

Timnas U-23 Indonesia harus kehilangan Titan Agung dan Komang Teguh.

Keduanya dipastikan absen beberapa jam sebelum laga perdana lawan Malaysia.

Hal ini karena keduanya dijatuhi sanksi dari AFC usai terlibat dalam keributan di final SEA Games 2023.

Kedua pemain tersebut akhirnya dipulangkan oleh PSSI ke klubnya masing-masing.

Baca Juga: BREAKING NEWS - Kekuatan Timnas U-23 Indonesia Berkurang Lagi untuk Lawan Vietnam di Final Piala AFF U-23 2023

Mohammad Kanu Helmiawan berlatih terpisah dengan fisioterapis dan Irfan Jauhari dalam latihan terkini timnas U-23 Indonesia di lapangan PTT Academy, Rayong pada Jumat (25/8/2023).
BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM
Mohammad Kanu Helmiawan berlatih terpisah dengan fisioterapis dan Irfan Jauhari dalam latihan terkini timnas U-23 Indonesia di lapangan PTT Academy, Rayong pada Jumat (25/8/2023).

Timnas U-23 Indonesia kemudian harus kehilangan sosok Irfan Jauhari di laga pembuka lawan Malaysia.

Penyerang milik Persis Solo tersebut mengalami cedera di babak pertama lawan Malaysia.

Musibah pun belum selesai untuk Skuad Garuda Muda.

Sebelum laga semifinal Piala AFF U-23 2023 digelar, Timnas U-23 Indonesia kembali kehilangan pemain.

Kali ini sosok Bagas Kaffa dipastikan absen membela Timnas U-23 Indonesia saat berjumpa Thailand pada babak semifinal.

Pemain milik Barito Putera tersebut mengalami cedera saat sesi pemanasan lawan Thailand.

Hasilnya Robi Darwis dipasang untuk menggantikan Bagas Kaffa di sisi kanan.

Beruntung Timnas U-23 Indonesia sukses mengantongi kemenangan lawan Thailand dengan skor 3-1.

Baca Juga: Shin Tae-yong Bersyukur Timnas U-23 Indonesia Bisa Menembus Final Piala AFF U-23 2023 dengan Skuad Terbatas

Musibah pun juga muncul jelang laga final berlangsung.

Berdasarkan info dari redaksi BolaSport.com di Rayong, Thailand, Muhammad Kanu Helmiawan terancam absen pada laga final.

Muhammad Kanu Helmiawan absen pada sesi latihan pada Jumat (25/8/2023).

Berdasarkan informasi yang didapat BolaSport.com di lapangan, Kanu mengalami cedera saat menghalau tendangan keras pemain Thailand pada menit-menit akhir babak kedua, pada Kamis (24/8/2023).

Kondisinya akan terus dipantau hingga esok hari, Sabtu (26/8/2023).

Selama rekan-rekannya berlatih materi yang diberikan Shin Tae-yong, Kanu berlatih terpisah bersama Irfan Jauhari dan fisioterapis.

Daftar Pemain Timnas U-23 Indonesia yang Absen:

- Komang Teguh (sanksi AFC)

- Titan Agung (sanksi AFC)

- Irfan Jauhari (cedera)

- Bagas Kaffa (cedera)

- Irfan Jauhari (cedera)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Batal di SUGBK, Dua Stadion Ini akan Jadi Opsi Kandang Timnas Indonesia di Semifinal dan Final ASEAN Cup 2024, Bukan Stadion Manahan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136