Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Debut di MLS, Messi Ternyata Ikut Melanggar Satu Aturan Besar

By Sri Mulyati - Senin, 28 Agustus 2023 | 07:00 WIB
Lionel Messi (tengah) ternyata melanggar salah satu peraturan besar setelah menjalani debut MLS.
AL BELLO/AFP
Lionel Messi (tengah) ternyata melanggar salah satu peraturan besar setelah menjalani debut MLS.

BOLASPORT.COM - Megabintang Inter Miami, Lionel Messi, ternyata melanggar satu peraturan besar setelah menjalani debut Major League Soccer (MLS).

Debut Lionel Messi di MLS ternyata menyimpan cerita dari sisi tidak terduga.

Setelah Leagues Cup dan US Open Cup, Major League Soccer (MLS) menjadi kompetisi baru yang dijajal Lionel Messi.

Laga debut penyerang asal Argentina tersebut sudah dinantikan sejak ia bergabung dengan Inter Miami.

NY Red Bulls berkesempatan menjadi lawan sang megabintang di ajang tersebut.

Hasilnya, Messi kembali meraih prestasi baru dalam debut MLS yang ia lakoni.

Messi memang tidak tampil sejak awal laga karena alasan menjaga kebugaran.

Gerardo Martino selaku pelatih Inter Miami hanya memberinya kesempatan tampil selama 30 menit.

Baca Juga: Man City Sempurna di Pekan Ketiga, Pep Guardiola Capai Rekor Baru, Mourinho dan Sir Alex Wajib Sungkem

Dengan kesempatan yang terbatas, pemain berjuluk La Pulga tersebut tetap menunjukkan pengaruhnya.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Mirror.co.uk

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Close Ads X