Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Piala Liga Inggris - Elkan Baggott Jadi Bek Terbaik dan Lolos ke 32 Besar, Tottenham Gugur Duluan

By Beri Bagja - Rabu, 30 Agustus 2023 | 05:50 WIB
Elkan Baggott main penuh membantu Ipswich Town lolos ke babak 32 besar Piala Liga Inggris usai kalahkan Reading, sedangkan Tottenham menjadi klub besar yang gugur lebih dulu (29/8/2023).
ITFC.COM
Elkan Baggott main penuh membantu Ipswich Town lolos ke babak 32 besar Piala Liga Inggris usai kalahkan Reading, sedangkan Tottenham menjadi klub besar yang gugur lebih dulu (29/8/2023).

BOLASPORT.COM - Elkan Baggott main penuh dan membantu Ipswich Town lolos ke babak 32 besar Piala Liga Inggris, sedangkan Tottenham menjadi klub besar yang gugur lebih dulu.

Piala Liga Inggris atau Carabao Cup 2023-2024 memasuki putaran kedua yang mulai berlangsung pada Selasa (29/8/2023) atau Rabu dini hari WIB.

Pada fase 48 besar ini, ada 19 partai yang sudah digelar dan meloloskan pemenangnya ke ronde ketiga.

Salah satunya ialah Ipswich Town yang diperkuat bek timnas Indonesia, Elkan Baggott.

Tim kontestan Championship Division atau kasta kedua Liga Inggris tersebut menang dramatis saat bertandang ke markas Reading, Madejski Stadium.

Kedua tim bermain seri 2-2 di waktu normal.

Tuan rumah unggul cepat melalui gol bunuh diri pemain Ipswich yang baru dipinjam dari Manchester United, Brandon Williams.

Baca Juga: Hasil Play-off Liga Champions - Penalti Mauro Icardi dan VAR Loloskan Galatasaray, Juara Israel Digugurkan Anak Muda

Aksi tersebut merupakan start kelam yang terjadi hanya 74 detik dalam debut Williams sebagai pemain The Blues.

Untung bagi tim tamu, mereka membalikkan keadaan sebelum satu jam pertandingan berlalu.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Efl.com, Sofascore.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X