Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

7 Pemain Tunggu Debut untuk Timnas U-23 Indonesia, Termasuk Kiper 186 cm dan Winger Keturunan Kanada

By Bagas Reza Murti - Jumat, 1 September 2023 | 12:30 WIB
Pemain timnas U-20 timnas Indonesia, Victor Dethan, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain timnas U-20 timnas Indonesia, Victor Dethan, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).

BOLASPORT.COM - Sebanyak 7 pemain di daftar skuad timnas U-23 Indonesia untuk Kualifikasi Piala Asia U-23 2024 menunggu debutnya di bawah asuhan Shin Tae-yong.

Sebanyak 27 pemain dipanggil Shin Tae-yong untuk mengikuti ajang Kualifikasi Piala Asia U-23 2024.

Sebagian besar pemain yang dipanggil adalah pemain yang berpengalaman di timnas senior.

Beberapa di antaranya adalah Elkan Baggott, Marselino Ferdinan, Ernando Ari, Ramadhan Sananta, dan Rizky Ridho.

BolaSport.com mencatat ada 11 pemain sarat pengalaman timnas senior yang sekarang masuk timnas U-23 Indonesia.

Baca Juga: Starting XI Timnas U-23 Indonesia Sarat Pengalaman di Timnas Senior, Wajar Shin Tae-yong Ingin Cetak Sejarah

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (30/8/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (30/8/2023) malam.

Dengan kekuatan demikian, Shin Tae-yong optimistis bisa mencatatkan sejarah untuk pertama kalinya membawa timnas U-23 Indonesia lolos ke putaran final Piala Asia U-23.

"Secara teori peluang Indonesia untuk lolos ke Qatar sangat besar," ujar Shin Tae-yong dilansir BolaSport.com dari laman resmi PSSI.

"Apalagi kita bermain di kandang sendiri."


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com, Tribun Timur
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Sabar/Reza Ganyang Unggulan Malaysia, Ganda Putra Indonesia Punya Wakil pada Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X