Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

IFG Labuan Bajo Marathon 2023 Diharapkan Lahirkan Atlet Lari Baru

By Mochamad Hary Prasetya - Sabtu, 2 September 2023 | 11:00 WIB
IFG Labuan Bajo Marathon 2023
Istimewa
IFG Labuan Bajo Marathon 2023

BOLASPORT.COM - Indonesia Financial Group (IFG) meluncurkan IFG Labuan Bajo Marathon 2023 di Jakarta, Jumat (1/9/2023).

Ajang yang kedua ini merupakan komitmen IFG dalam mendorong kegiatan olahraga dan sekaligus menggerakkan ekonomi masyarakat Labuan Bajo, Manggarai Barat. 

Direktur Utama IFG Hexana Tri Sasongko menjelaskan, IFG Labuan Bajo Marathon 2023 akan digelar pada Sabtu 4 November 2023 di Waterfront City Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur.

"Pada penyelenggaraan tahun lalu, event LBM diikuti 1.200 peserta dan mendapatkan respons yang sangat positif dari stakeholders IFG dan masyarakat Labuan Bajo," Hexana di Jakarta, Jumat (1/9/2023).

Selain menyelenggarakan kegiatan tahunan olahraga IFG Labuan Bajo Marathon 2023, IFG dan anggota holding juga menggelar rangkaian kegiatan tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL).

Kegiatan ini diharapkan makin mendekatkan IFG dan anggota holding kepada masyarakat di Labuan Bajo, Manggarai Barat, NTT.

Pada IFG Labuan Bajo Marathon 2023, penyelenggara menargetkan partisipasi 1.500 peserta dari berbagai daerah dan sejumlah negara.

Baca Juga: RESMI - Sempat Dilirik Blackpool di Deadline Day, Elkan Baggott Akhirnya Bertahan di Ipswich Town

Hexana menambahkan, penyelenggaran IFG Labuan Bajo Marathon 2023 merupakan salah satu upaya IFG dalam mendorong kegiatan ekonomi dan menjalankan arahan Kementerian BUMN untuk melakukan pembinaan atlet olahraga atletik yang salah satunya yakni olahraga lari.

Arahan pemerintah melalui Kementerian BUMN tersebut diharapkan dapat melahirkan bibit atlet lari yang baru.


REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Saingan Red Sparks Bersikap Merendah Saat Situasi Megawati Dkk Sedang Terseok-seok

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X