Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usai dari Timnas Indonesia, Tiga Pemain Dipastikan Tetap Bela Timnas U-23 Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 5 September 2023 | 06:45 WIB
Shin Tae-yong memimpin program pemusatan latihan (TC) timnas Indonesia di Lapangan Thor, Surabaya, Senin (4/9/2023)
PSSI
Shin Tae-yong memimpin program pemusatan latihan (TC) timnas Indonesia di Lapangan Thor, Surabaya, Senin (4/9/2023)

BOLASPORT.COM - Asisten pelatih timnas Indonesia, Nova Arianto, bicara tentang tiga pemain timnas U-23 Indonesia yang merapat ke TC timnas senior di Surabaya.

Seperti diketahui, Shin Tae-yong memanggil 27 pemain untuk menjalani TC di Solo jelang Kualifikasi Piala Asia U-23 2024.

Namun, dari pantauan BolaSport.com dari Stadion Sriwedari, Solo, Senin (4/9), masih banyak pemain yang belum merapat.

Diantaranya adalah Alfeandra Dewangga (PSIS Semarang), Dzaky Asraf (PSM Makassar), dan Doni Tri Pamungkas (Persija Jakarta).

Dari kabar yang diterima, mereka merapat ke TC timnas Indonesia yang digelar di Surabaya.

Baca Juga: Badai Cedera Datang, Shin Tae-yong Panggil Tiga Pemain U-23 ke Timnas Indonesia

Nova Arianto menjelaskan, Shin Tae-yong memang memanggil tiga pemain timnas U-23 Indonesia ke Surabaya.

Namun, mereka akan kembali ke Solo setelah tugas di FIFA Mathday melawan Turkmenistan yang digelar pada 8 September sudah selesai.

"Ya mereka nanti akan akan kembali lagi ke Solo setelah dari Surabaya," kata Nova Arianto kepada BolaSport.com.

Baca Juga: TC Timnas Indonesia di Surabaya Dimulai, Ini yang Dilakukan Shin Tae-yong


REKOMENDASI HARI INI

281 Ribu Suporter Sudah Punya Akun Garuda ID, PSSI Siap Undang Belanda, Spanyol, dan Portugal Lawan Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
12
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X