Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Open 2023 - Lampu Merah Fajar/Rian Belum Padam, 4 Kali Kalah pada Babak Pertama Buat Lawan Lebih Pede

By Delia Mustikasari - Selasa, 5 September 2023 | 19:04 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, pada babak pertama China Open 2023 di Olympic Sports Center, Changzhou, China, Selasa (5/9/2023).
PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, pada babak pertama China Open 2023 di Olympic Sports Center, Changzhou, China, Selasa (5/9/2023).

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, kembali menelan pil pahit pada babak awal turnamen yang mereka ikuti.

Berstatus unggulan pertama, pasangan berakronim Fajri itu kalah dari Kim Astrup Anders Skaarup Rasmussen (Denmark) pada babak pertama China Open 2023.

Bertanding di Olympic Sports Center, Changzhou, China, Selasa (5/9/2023), Fajar/Rian kalah dua gim langsung, 19-21, 19-21.

Melalui kekalahan ini, Fajar/Rian tertinggal 1-3 dalam rekor pertemuan dengan Astrup/Rasmussen yang terakhir kali mereka jumpai pada Indonesia Masters 2020.

Namun, pada tiga pertemuan sebelumnya laga antara kedua pasang pemain dilalui melalui rubber game.

Dua pekan sebelumnya, ganda putra nomor satu dunia itu juga harus angkat kopor duluan pada babak pertama Kejuaraan Dunia 2023.

"Hasil yang bukan menjadi harapan kami berdua. Lawan bermain sangat sabar dan percaya diri, mau menyerang ataupun bertahan mereka siap," kata Fajar dalam siaran resmi PBSI.

"Dibandingkan kami, mereka lebih safe mainnya terutama di poin-poin kritis," ucap Fajar.

"Ada beberapa momen bola tanggung, mereka bisa mengembalikan. Itu cukup berpengaruh bagi kami karena di pertandingan seperti ini satu poin sangatlah penting," tutur Fajar.

Fajar/Rian memulai laga dengan baik usai mampu memimpin duluan dengan selisih tiga angka pada skor 5-2.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Marselino Ferdinan Bersaing dengan Son Heung-min Hingga Takumi Minamino dalam Nominasi Gol Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X