Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Saat Bicara Tekanan di Bayern Muenchen, Harry Kane secara Tidak Langsung Sebut Tottenham Klub Medioker

By Raka Kisdiyatma Galih - Minggu, 10 September 2023 | 14:00 WIB
Selebrasi Harry Kane usai membobol gawang Augsburg di pekan kedua Bundesliga 2023-2024, Minggu (27/8/2023) malam WIB.
TWITTER.COM/FCBAYERNEN
Selebrasi Harry Kane usai membobol gawang Augsburg di pekan kedua Bundesliga 2023-2024, Minggu (27/8/2023) malam WIB.

BOLASPORT.COM - Penyerang anyar Bayern Muenchen, Harry Kane, secara tidak langsung menyebut Tottenham Hotspur hanyalah klub kecil karena di sana tak ada tuntutan besar untuk menang seperti di FC Hollywood.

Keputusan besar dibuat Harry Kane pada bursa transfer musim panas 2023.

Bomber timnas Inggris itu memutuskan berpisah dengan Tottenham Hotspur, klub yang pernah dibelanya selama sembilan tahun.

Rasa lapar akan trofi diyakini menjadi penyebab Kane meninggalkan Spurs.

Seperti diketahui, Kane tak pernah memenangkan gelar juara selama berada di Tottenham Hotspur Stadium.

Padahal, penyerang berusia 30 tahun itu telah memberikan kontribusi maksimal untuk The Lilywhites.

Gelontoran 213 gol dari 317 penampilan di seluruh kompetisi menjadi bukti kontribusi besar Kane untuk Spurs.

Baca Juga: Haaland Tak Dianggap, Griezmann Sebut Messi dan Mbappe Kandidat Terkuat Peraih Ballon d'Or 2023

Usai meninggalkan Tottenham Hotspur, Kane kemudian berlabuh ke Bayern Muenchen.

Di awal musim 2023-2024, performa Kane bersama Muenchen terbilang impresif.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sky Sports
REKOMENDASI HARI INI

Gol Ke-911 Cristiano Ronaldo Tak Cukup Jadi Penyelamat, Eks Real Madrid dan Barcelona Bikin Al Nassr Kalah Perdana

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X