Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Update Klasemen MotoGP 2023 - Jorge Martin Pepet Bagnaia di Puncak, Dani Pedrosa Ungguli Marc Marquez

By Nestri Y - Minggu, 10 September 2023 | 21:37 WIB
Jorge Martin (Prima Pramac Ducati) dan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) bersalaman di parc ferme usai balapan MotoGP San Marino 2023 di Sirkuit Misano, Italia, Minggu (10/9/2023).
MOTOGP
Jorge Martin (Prima Pramac Ducati) dan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) bersalaman di parc ferme usai balapan MotoGP San Marino 2023 di Sirkuit Misano, Italia, Minggu (10/9/2023).

BOLASPORT.COM - Update klasemen MotoGP 2023 mengalami perubahan signfikan setelah balapan MotoGP San Marino 2023. Jorge Martin dan Dani Pedrosa paling disorot.

Kemenangan Jorge Martin pada MotoGP San Marino 2023 membuat dia sukses menuai hasil manis bertubi-tubi.

Pembalap Prima Pramac Ducati itu menjalani pekan impresif sejak kualifikasi.

Martin berhasil mengamankan pole position, juara sprint, dan juara balapan utama di Sirkuit Misano, Italia.

Kemenangan tersebut membuat dia telah resmi mengoleksi lima gelar juara per musim ini.

Ia juga mengalami peningkatan cukup signifikan dan kini mengantongi 247 poin.

Martin semakin memepet Francesco Bagnaia (Ducti Lenovo) yang masih bertahan di puncak klasemen.

Bagnaia yang meraih podium tiga pada GP San Marino, kini mengemas 283 poin.

Baca Juga: Hasil MotoGP San Marino 2023 - Jorge Martin Tak Tersentuh Asapi 2 Murid Valentino Rossi, Dani Pedrosa Nyaris Renggut Podium Bagnaia

Adapun peringkat ketiga masih dihuni skuad Ducati lainnya, yaitu Marco Bezzecchi (Mooney VR46 Racing) yang sukses meraih runner-up.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : motogp
REKOMENDASI HARI INI

Prediksi AC Milan Vs Juventus Versi Eliano Reijnders, I Rossoneri Menang Berkat Gol sang Kakak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X