Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kata Jordi Amat Jelang JDT Vs Kawasaki Frontale di Liga Champions Asia 2023-2024: Tantangan Berat, tapi...

By Metta Rahma Melati - Selasa, 19 September 2023 | 09:30 WIB
Bek naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat (kanan), sedang mejaga ketat lawannya saat bertanding dalam laga kedua FIFA Matchday di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Selasa (28/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat (kanan), sedang mejaga ketat lawannya saat bertanding dalam laga kedua FIFA Matchday di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Selasa (28/3/2023).

BOLASPORT.COM - Bek timnas Indonesia Jordi Amat yang saat ini memperkuat Johor Darul Takzim (JDT) menilai melawan Kawasaki Frontale bakal jadi tantangan berat.

Johor Darul Takzim bakal menjalani Kawasaki Frontale di laga Grup I Liga Champions Asia 2023-2024 di Sultan Ibrahim Stadium, Johir Bahru, Selasa (19/9/2023) pukul 19.00 WIB.

Menurut Jordi Amat persiapan timnya sudah baik untuk menghadapi Liga Champions Asia musim ini.

Ia berharap bisa memberikan kesenangan bagi penggemar JDT.

"Persiapan tim sangat baik dan kami berlatih keras untuk menghadapi turnamen ini, semua pemain dalam kondisi fit dan siap bermain," kata Jordi Amat dilansir BolaSport.com dari hmetro.com.my,

"Kami berharap bisa memberikan performa terbaik dan membawa kegembiraan bagi suporter yang hadir.

"Kami sudah lama menantikan kompetisi ACL yang akan membuka tirai ini, dan tidak sabar untuk mendengar peluit pertama berbunyi, jika memungkinkan kami ingin bermain malam ini.

Baca Juga: Asian Games 2022 - Sama dengan Timnas U-24 Indonesia, Vietnam Juga Dilanda Masalah

"Walaupun kami sadar tim yang akan kami hadapi adalah tim hebat, namun kami tetap menghormatinya dan sekaligus akan menampilkan pola permainan dengan intensitas tinggi, namun kami akan selalu bekerja keras untuk bisa sukses dan menjadi tim yang lebih baik," ujarnya.

Mantan pemain Swansea City itu percaya diri bahwa timnya bisa meredam Kawasaki Frontale.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : hmetro.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X