Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persepolis Vs Al Nassr - Cristiano Ronaldo Gak Ada Obat, 3 Sejarah Baru dan Korban Ke-186 Ada di Depan Mata!

By Ivan Rahardianto - Selasa, 19 September 2023 | 14:15 WIB
Selebrasi superstar Al Nassr, Cristiano Ronaldo, usai mencetak gol ke gawang Al Raed dalam lanjutan Liga Arab Saudi, Sabtu (16/9/2023) malam WIB.
TWITTER.COM/CRISTIANO
Selebrasi superstar Al Nassr, Cristiano Ronaldo, usai mencetak gol ke gawang Al Raed dalam lanjutan Liga Arab Saudi, Sabtu (16/9/2023) malam WIB.

BOLASPORT.COM - Cristiano Ronaldo punya kesempatan untuk mengukir 3 sejarah baru saat Al Nassr bertanding melawan Persepolis.

Al Nassr akan bertanding melawan perwakilan Iran, Persepolis, di Grup E Liga Champions 2023-2024.

Duel kedua tim bakal dihelat di Azadi Stadium, Tehran pada Rabu (20/9/2023) pukul 01.00 WIB.

Menghadapi Red Army (begitu julukan Persepolis), megabintang Al Nassr, Cristiano Ronaldo, bisa mengukir tiga sejarah baru dalam sepanjang kariernya.

Pertama, Andaikata mencetak satu gol saat melawan Persepolis, maka Ronaldo akan membuat sejarah.

Pasalnya, gol tersebut akan menjadi gol pertama CR7 ke gawang Persepolis.

Kedua, gol di atas akan menjadi gol pertama Ronaldo di ajang Liga Champions Asia.

Baca Juga: Pratama Arhan Harus Lihat, Lemparan Cewek Kuliahan Bisa Hasilkan Gol Menggemparkan

Ketiga, laga melawan Persepolis akan menjadi laga pertama CR7 melawan raksasa Liga Iran itu.

Peluang Ronaldo untuk membuat gol ke gawang Persepolis sangat terbuka lebar apabila melihat performa gacornya bersama Al Nassr di Liga Arab Saudi 2023-2024.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Messivsronaldo.app
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X