Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil ONE Friday Fights 34 - Dengan Kepala Bocor, Superlek Kalahkan Rodtang

By Dwi Widijatmiko - Jumat, 22 September 2023 | 23:40 WIB
Pertarungan Superlek Kiatmoo9 (kiri) melawan Rodtang Jitmuangnon di ONE Friday Fights 34, Jumat (22/9/2023) di Bangkok.
ONE CHAMPIONSHIP
Pertarungan Superlek Kiatmoo9 (kiri) melawan Rodtang Jitmuangnon di ONE Friday Fights 34, Jumat (22/9/2023) di Bangkok.

Wasit memberikan hitungan walaupun Rodtang mengeklaim dirinya hanya terpeleset.

Rodtang ganti tampil agresif di awal ronde ke-3 sampai dia sempat membanting Superlek.

Si Manusia Besi terus mendaratkan banyak serangan sikut.

Tetapi, Superlek juga tidak kalah ganas melancarkan tendangan ke arah kaki.

Pertempuran seru 3 ronde berakhir dengan hasil harus diserahkan kepada juri.

Akhirnya Superlek Kiatmoo9 dinyatakan menang angka mutlak atas Rodtang Jitmuangnon. 

Hasil Lengkap ONE Friday Fights 34:

  • Kelas terbang Muay Thai: Superlek Kiatmoo9 mengalahkan Rodtang Jitmuangnon dengan angka mutlak
  • Kelas tangkapan 63,5 kg Muay Thai: Saeksan Or.Kwanmuang mengalahkan Amir Naseri dengan angka mutlak
  • Kelas tangkapan 62,6 kg Muay Thai: Muangthai P.K.Saenchai mengalahkan Yodlekpet Or. Artchariya dengan angka mutlak
  • Kelas bantam Muay Thai: Kulabdam Sor.Jor.Piek-U-Thai mengalahkan Tyson Harrison dengan TKO ronde 1
  • Kelas jerami Kickboxing: Prajanchai P.K.Saenchai mengalahkan Akram Hamidi dengan angka mutlak
  • Kelas tangkapan 66,6 kg: Miguel Trindade mengalahkan Sibmuen Sitchefboontham dengan KO ronde 1
  • Kelas tangkapan 63,5 kg Muay Thai: Suakim Sor.Jor.Tongprajin mengalahkan Saman Ashouri dengan KO ronde 1
  • Kelas tangkapan 52,6 kg Muay Thai: Songchainoi Kiatsongrit mengalahkan Jomhod AutoMuayThai dengan TKO ronde 2
  • Kelas tangkapan 57,6 kg Muay Thai: Wei Ziqin mengalahkan Phetchartchai FightGeekMuayThai dengan angka mutlak
  • Kelas bantam MMA: Shinechagtga Zoltsetseg mengalahkan Chen Rui dengan angka split decision
  • Kelas jerami MMA: Lito Adiwang mengalahkan Adrian Mattheis dengan TKO ronde 1

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : ONE Championship
REKOMENDASI HARI INI

Tekad Persib Kalahkan Zhejiang Demi Susul Asnawi Mangkualam dkk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X