Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Final Voli Asian Games 2022 - Ikuti Jejak Indonesia tapi Lebih Baik, Iran Kalahkan China untuk Hattrick Gelar

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Selasa, 26 September 2023 | 20:32 WIB
Outside hitter Iran, Shahrooz Homayonfarmanesh, melakukan spike saat memperkuat timnya dalam pertandingan menghadapi Qatar di semifinal Asian Games 2022 di Linping Sports Centre Gymnasium, Hangzhou, China, 25 September 2023.
ASIANVOLLEYBALL.NET
Outside hitter Iran, Shahrooz Homayonfarmanesh, melakukan spike saat memperkuat timnya dalam pertandingan menghadapi Qatar di semifinal Asian Games 2022 di Linping Sports Centre Gymnasium, Hangzhou, China, 25 September 2023.

BOLASPORT.COM - Tim nasional bola voli Iran menunjukkan keperkasaan mereka setelah berhasil mempertahankan medali emas Asian Games 2022.

Iran mengalahkan China dalam pertandingan yang dihelat pada Selasa (26/9/2023) di Linping Sports Centre Gymnasium, Hangzhou, China.

Sempat kalah pada set pertama, Iran mampu membalikkan keadaan untuk menggondol emas dengan kemenangan 3-1 (19-25, 25-14, 25-22, 26-24).

Trio Shahrooz Homyounfarmanesh, Saber Kazemi, dan Amirhossein Esfandiar meneror pertahanan China sejak set kedua.

Melalui ketiga pemain ini Iran mendapatkan 45 poin dari total 95 poin yang dicetak sepanjang pertandingan berdurasi 1 jam 42 menit.

China sempat berusaha untuk bangkit pada set keempat di mana pertandingan berlangsung dengan sangat sengit.

Namun, Iran dapat membuka keunggulan setelah selisih poin ketat hingga 21-20 untuk mencetak match point dengan margin dua angka 24-22.

China masih mencoba melawan dengan menyamakan kedudukan di 24-24.

Akan tetapi, Iran dulu lah yang memastikan kemenangan setelah mencetak dua poin beruntun yang ditutup dengan spike tajam Mohammed Valizadeh.

Baca Juga: Hasil Voli Asian Games 2022 - Paksa Korea Selatan Tanding 5 Set, Indonesia Akhiri Turnamen di Peringkat Ke-8


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X