Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bojan Hodak Nekat, Persib Bandung Eksploitasi Maksimal Beckham Putra yang Urung Berangkat untuk Timnas U-24 Indonesia

By Bagas Reza Murti - Senin, 2 Oktober 2023 | 10:40 WIB
Gelandang Persib Bandung, Beckham Putra, saat memberikan keterangan kepada media setelah duel lawan Barito Putera, Minggu (13/8/2023).
PERSIB
Gelandang Persib Bandung, Beckham Putra, saat memberikan keterangan kepada media setelah duel lawan Barito Putera, Minggu (13/8/2023).

BOLASPORT.COM - Beckham Putra menjadi pemain yang turut membantu Persib Bandung menang telak 5-0 atas Persita Tangerang pada Minggu (1/10/2023).

Beckham Putra menjadi starter dalam laga lawan Persita Tangerang, Minggu malam.

Meski tidak mencetak gol atau assist, Beckham Putra punya andil besar dalam kemenangan telak Persib Bandung dengan skor 5-0.

Di babak pertama, sepakan Beckham hanya membentur tiang gawang Persita Tangerang.

Pada akhirnya, Beckham Putra hanya bermain satu babak saja dan digantikan oleh Frets Butuan.

Baca Juga: Sandy Walsh Pulih dari Gegar Otak dan Imbangi Tim yang Baru Dibantai Barcelona, Shayne Pattynama Lengser dari Puncak Klasemen

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by PERSIB (@persib)

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak mengakui bila sebenarnya ia memaksakan Beckham untuk main di laga lawan Persita Tangerang.

Beckham yang urung berangkat ke China untuk timnas U-24 Indonesia sesungguhnya belum sembuh dari cedera.

Namun karena ada aturan wajib memainkan pemain U-23 selama 45 menit, Bojan Hodak pun nekat memainkan Beckham.

Keterbatasan pemain U-23 di skuad Persib saat ini jadi alasan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Persib.co.id

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
29
66
2
Real Madrid
29
63
3
Atlético Madrid
29
57
4
Athletic Club
29
53
5
Villarreal
28
47
6
Real Betis
29
47
7
Rayo Vallecano
29
40
8
Mallorca
29
40
9
Celta Vigo
28
39
10
Real Sociedad
29
38
Klub
D
P
1
Inter
30
67
2
Napoli
30
64
3
Atalanta
30
58
4
Bologna
30
56
5
Juventus
30
55
6
Roma
30
52
7
Lazio
29
51
8
Fiorentina
30
51
9
Milan
30
47
10
Udinese
30
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X