Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fulham Vs Chelsea, The Blues Bermodalkan Rekor Tim Paling Tumpul di Liga Inggris

By redho saputra - Senin, 2 Oktober 2023 | 13:15 WIB
Reaksi pemain Chelsea, Cole Palmer dan Thiago Silva, saat menghadapi Aston Villa di Stamford Bridge (24/9/2023). Chelsea gagal mencetak gol dalam 3 pertandingan Liga Inggris di bulan September.
IAN KINGTON/AFP
Reaksi pemain Chelsea, Cole Palmer dan Thiago Silva, saat menghadapi Aston Villa di Stamford Bridge (24/9/2023). Chelsea gagal mencetak gol dalam 3 pertandingan Liga Inggris di bulan September.

BOLASPORT.COM - Klub asal London, Chelsea, menjadi sorotan karena gagal mencetak gol dalam 3 pertandingan Liga Inggris di bulan September.

Pekan ini Chelsea akan bertandang ke markas Fulham, Craven Cottage, dalam lanjutan Premier League pada Selasa (3/10/2023) dini hari WIB.

Fulham sebagai tuan rumah memiliki modal yang bagus untuk pertandingan nanti.

Mereka tidak terkalahkan dalam tiga pertandingan terakhir di semua kompetisi.

Sementara itu, Chelsea memulai musim dengan catatan yang buruk yaitu satu kemenangan, dua imbang, dan tiga kali kekalahan.

Jumlah kebobolannya musim ini lebih banyak dari torehan golnya di liga.

Mereka punya catatan 6 kali kebobolan dan hanya mengoleksi 5 gol.

Hanya tim promosi Burnley (4 gol) yang mencetak gol lebih sedikit dari Chelsea.

Baca Juga: Ini Lho yang Bikin Chelsea Tampil Butut di Liga Inggris 2023-2024

Saat ini, Chelsea mendekati jurang degradasi dan hanya berjarak 4 poin dari penghuni dasar klasemen, Sheffield United.


Editor : Beri Bagja
Sumber : BBC.com, Soccerway.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X