Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSS Sleman Incar Carlos Fortes, PSIS Siap Lepas tapi dengan Syarat

By Arif Setiawan - Rabu, 11 Oktober 2023 | 17:25 WIB
Carlos Fortes merayakan gol kemenangan  PSIS Semarang pada laga uji coba lawan Arema FC pada Sabtu (4/6/2022) di Stadion Jatidiri, Semarang
PSIS Semarang
Carlos Fortes merayakan gol kemenangan PSIS Semarang pada laga uji coba lawan Arema FC pada Sabtu (4/6/2022) di Stadion Jatidiri, Semarang

BOLASPORT.COM - PSS Sleman ungkap ketertarikan mendatangkan striker PSIS Semarang, Carlos Fortes.

Kabar ini disampaikan langsung oleh Gusti Randa selaku Presiden Direktur PT Putra Sleman Sembada (PT PSS).

Gusti Randa menilai bahwa Carlos Fortes bisa menjadi solusi untuk lini serang PSS Sleman.

Sebagai informasi, Carlos Fortes memang masih menjadi salah satu striker terbaik di Liga 1 2023/2024.

Pemain asal Portugal itu kini telah mencatatkan tujuh gol dari 12 penampilan.

"PSS ingin mendatangkan penyerang barudi bursa transfer paruh musim."

"Kita tahu seperti apa lini depan PSS saat ini."

"Dan menurut saya hal tersebut harus dibenahi."

"Salah satu opsi yang datang adalah dengan merekrut Fortes," kata Gusti Randa, sesuai rilis yang diterima BolaSport.com, Rabu (11/10/2023).

Baca Juga: Kapten Brunei Darussalam Prediksi Timnas Indonesia akan Pakai Formasi 1-1-8


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
31
73
2
Arsenal
31
62
3
Nottm Forest
31
57
4
Chelsea
31
53
5
Newcastle
30
53
6
Man City
31
52
7
Aston Villa
31
51
8
Fulham
31
48
9
Brighton
31
47
10
Bournemouth
31
45
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
30
67
2
Real Madrid
30
63
3
Atlético Madrid
30
60
4
Athletic Club
30
54
5
Villarreal
29
48
6
Real Betis
30
48
7
Celta Vigo
30
43
8
Real Sociedad
30
41
9
Rayo Vallecano
30
40
10
Mallorca
30
40
Klub
D
P
1
Inter
31
68
2
Napoli
31
65
3
Atalanta
31
58
4
Bologna
31
57
5
Juventus
31
56
6
Lazio
31
55
7
Roma
31
53
8
Fiorentina
31
52
9
Milan
32
51
10
Torino
31
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X