Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Pemain Liga 1 Jadi Tumpuan, Singapura Kalahkan Guam dan Jadi Tim Pertama yang Lolos ke Putaran Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026

By Bagas Reza Murti - Selasa, 17 Oktober 2023 | 14:30 WIB
Pemain Singapura, Jacob Mahler saat bertanding lawan Guam di Bertumpu ke 2 Pemain Liga 1, Singapura Kalahkan Guam dan Jadi Tim Pertama yang Lolos ke Putaran Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026
TWITTER.COM/FASINGAPORE
Pemain Singapura, Jacob Mahler saat bertanding lawan Guam di Bertumpu ke 2 Pemain Liga 1, Singapura Kalahkan Guam dan Jadi Tim Pertama yang Lolos ke Putaran Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026

BOLASPORT.COM - Singapura lolos ke putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia usai mengalahkan Guam dengan agregat 3-1.

Singapura menang tipis dengan skor 1-0 atas Guam dalam laga leg kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 di GFA National Training Center, Dededo, pada Selasa (17/10/2023).

Satu-satunya gol Singapura diciptakan oleh Shawal Anuar pada menit ke-81.

Dengan hasil ini, Singapura unggul atas Guam dengan agregat 3-1.

Di laga leg pertama, The Lions menang dengan skor 2-1.

Baca Juga: Bursa Transfer Liga 1 - Yance Sayuri Akui Tolak Tawaran 7 Klub, Pastikan Bertahan Bareng Kembarannya di PSM Makassar

Bek Madura United, Jacob Mahler mencetak gol pertama Singapura.

Jacob Mahler selalu bermain 90 menit dalam dua laga Singapura melawan Guam.

Tak cuma Jacob Mahler yang jadi tumpuan kekuatan Singapura, ada pula gelandang Persebaya Surabaya Song Ui-young.

Song juga selalu bermain dalam dua laga, namun untuk melawan Guam ia hanya mendapat waktu bermain sebanyak 75 menit.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : fasingapore.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
27
54
3
Nottm Forest
28
51
4
Man City
28
47
5
Chelsea
27
46
6
Brighton
28
46
7
Aston Villa
29
45
8
Newcastle
27
44
9
Bournemouth
27
43
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Atlético Madrid
26
56
3
Real Madrid
26
54
4
Athletic Club
26
48
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
26
38
7
Rayo Vallecano
26
36
8
Celta Vigo
27
36
9
Mallorca
26
36
10
Real Sociedad
26
34
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
27
57
3
Atalanta
27
55
4
Juventus
27
52
5
Lazio
27
50
6
Bologna
27
47
7
Fiorentina
27
45
8
Milan
28
44
9
Roma
27
43
10
Udinese
27
39
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X