Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sho Yamamoto Bantah Kabar Dirinya Berkonflik dengan Josep Gombau soal Posisi Main di Persebaya

By hanif musyaffa - Selasa, 24 Oktober 2023 | 17:45 WIB
Suasana pertandingan Bali United vs Persebaya Surabaya pada pekan ke-16 Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (20/10/2023)
Persebaya Surabaya Instagram
Suasana pertandingan Bali United vs Persebaya Surabaya pada pekan ke-16 Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (20/10/2023)

BOLASPORT.COM - Gelandang serang Persebaya Surabaya, Sho Yamamoto membantah bahwa dirinya tidak suka dimainkan sebagai sayap kanan oleh Josep Gombau.

Belakangan ini ramai akan perginya Sho Yamamoto dari Persebaya Surabaya pada bursa transfer liga 1 2023/2024.

Salah satu alasan kuat hengkangnya pemain Jepang tersebut adalah perseteruan dirinya dengan sang pelatih, Josep Gombau.

Josep Gombau sering mamasang Sho pada posisi sayap kanan, hal itu dianggap membatasi permainannya.

Dikutip BolaSport.com dari Kompas.com, Sho Yamamoto membantah rumor tersebut, dan menegaskan siap diturunkan pelatih diposisi mana saja.

“Saya tidak masalah, apabila pelatih berkata saya bermain sayap kanan, maka saya akan bermain." kata Sho Yamamoto.

Di samping kabar konfliknya dengan sang pelatih, Sho Yamamoto tetap bermain secara profesional untuk Persebaya Surabaya.

Pada tiga pertandingan terakhir, Persebaya masih belum mendapat kemenangan.

Terbaru, Persebaya Surabaya kalah 1-3 dari Bali United pada Jumat (20/10/2023).

Baca Juga: Bali United Siap Hadapi Central Coast Mariners, Stefano Cugurra Targetkan Satu Poin


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Kompas.com
REKOMENDASI HARI INI

Gagal Juara Kumamoto Masters Japan 2024, Tunggal Putra Malaysia Ternyata Habis Bensin Gara-gara Jonatan Christie

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X