Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

French Open 2023 - 3 Juara Bertahan Gagal Pertahankan Gelar, Ganda Putri No 1 China Dipatuk Juara Dunia Junior

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 27 Oktober 2023 | 13:36 WIB
Pasangan ganda putri China, Chen Qing Chen/Jia Yi Fan, pada final Japan Open 2023 di Yoyogi National Gymnasium, Minggu (30/7/2023).
TOSHIFUMI KITAMURA/AFP
Pasangan ganda putri China, Chen Qing Chen/Jia Yi Fan, pada final Japan Open 2023 di Yoyogi National Gymnasium, Minggu (30/7/2023).

BOLASPORT.COM - French Open 2023 menghadirkan sejumlah kejutan dengan para juara bertahan yang harus angkat koper lebih dulu.

Tiga pasangan juara bertahan sudah dipastikan gagal mempertahankan gelar pada turnamen bulu tangkis BWF World Tour Super 750 itu.

Setelah ganda putri Malaysia, Pearly Tan/Thinaah Muralitharan yang tidak ikut bertanding karena mengalami cedera.

Dua juara bertahan lainnya menyusul saat sudah bertanding dalam kompetisi yang digelar di Glaz Arena, Rennes, Prancis.

Adalah raja bulu tangkis tunggal putra, Viktor Axelsen.

Axelsen kembali mundur di tengah-tengah pertandingan saat berlaga pada babak pertama French Open 2023.

Baca Juga: French Open 2023 - Giant Killer China 2 Kali Tak Berkutik di Tangan Underdog, 2 Unggulan Dilukai Ahsan/Hendra dan Fikri/Bagas

Pemain unggulan kesatu itu mundur hanya kuat melakoni satu gim saja ketika bersua wakil Hong Kong, Ng Ka Long Angus.

Axelsen terhenti usai memutuskan mundur saat ia tertinggal dengan skor 17-21 pada gim pembuka.

Tahun lalu, Axelsen sukses menyabet gelar di Negeri Mode dengan mengandaskan rekan senegara, Rasmus Gemke di final dengan skor 21-14, 21-15.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BWFBadminton.com
REKOMENDASI HARI INI

Maaf Lionel Messi, Reuni dengan Xavi Hernandez Tak bakal Terjadi di Inter Miami

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X