Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fakta Keren di Balik Gol Meteor Bellingham ke Gawang Barcelona

By Ade Jayadireja - Minggu, 29 Oktober 2023 | 00:17 WIB
Gelandang Real Madrid, Jude Bellingham, mencetak gol ke gawang Barcelona dalam laga bertajuk El Clasico pada jornada 11 Liga Spanyol 2023-2024 di Estadi Olimpic Lluis Companys, Sabtu (28/10/2023).
TWITTER.COM/OPTAJOSE
Gelandang Real Madrid, Jude Bellingham, mencetak gol ke gawang Barcelona dalam laga bertajuk El Clasico pada jornada 11 Liga Spanyol 2023-2024 di Estadi Olimpic Lluis Companys, Sabtu (28/10/2023).

BOLASPORT.COM - Muncul fakta menarik terkait gol spektakuler Jude Bellingham ke gawang Barcelona.

Real Madrid mengasilkan tiga poin dari duel akbar melawan Barcelona pada pekan ke-11 Liga Spanyol 2023-2024.

Bertindak sebagai tamu di Estadi Olimpic Lluis Companys, Sabtu (28/10/2023), Los Blancos membekuk sang musuh bebuyutan dengan skor 2-1 usai tertinggal lebih dulu.

Jude Bellingham menjadi aktor utama dalam comeback hebat Madrid.

Gelandang asal Inggris itu membintangi kemenangan Madrid lewat kontribusi dua gol alias brace.

Gol pertama Bellingham terjadi pada menit ke-68 dan lahir melalui cara luar biasa.

Dari jarak 22 meter, Bellingham melepaskan tembakan keras sehingga bola melesat kencang bak meteor.

Si kulit bulat bersarang di pojok kanan gawang Barca tanpa bisa dihalau kiper Marc-Andre ter Stegen.

Torehan tersebut tak hanya menyamakan kedudukan, tetapi juga menelurkan catatan baru dalam sejarah El Clasico.

Bellingham menjadi pemain Madrid kelima yang mencetak gol dari luar kotak penalti pada laga tandang melawan Barcelona di Liga Spanyol sejak musim 2003-2004.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : OptaJose

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X