Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Calon Lawan Timnas Indonesia, Masalah Besar Irak Dibongkar oleh Mantan Pemain Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

By Metta Rahma Melati - Senin, 30 Oktober 2023 | 15:00 WIB
(Dari kiri ke kanan) Sejumlah pemain timnas Indonesia yakni Dimas Drajad, Hokky Caraka, Sandy Walsh, Saddil Ramdani, Elkan Baggott, Rizky Ridho, Nadeo Argawinata, dan Asnawi Mangkualam Bahar.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
(Dari kiri ke kanan) Sejumlah pemain timnas Indonesia yakni Dimas Drajad, Hokky Caraka, Sandy Walsh, Saddil Ramdani, Elkan Baggott, Rizky Ridho, Nadeo Argawinata, dan Asnawi Mangkualam Bahar.

BOLASPORT.COM - Masalah besar timnas Irak dibongkar oleh mantan pemainnya. Irak akan menjadi lawan timnas Indonesia di putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dan Piala Asia 2023.

Di putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026, Irak berada di Grup F bersama Vietnam, Filipina, dan timnas Indonesia.

Sementara di Piala Asia 2023, Irak di Grup D bersama Jepang, Vietnam, dan timnas Indonesia.

Mantan pemain timnas Irak, Saad Attiya menilai pelatih timnas Irak Jesus casas tengah menghadapi masalah besar karena salah satu posisi di tim berjulukan Singa Mesopotamia itu.

"Presiden Asosisasi Sepak Bola Irak, Adnan Darjal membuat kesalahan dalam pernyataan tentang kurangnya komite teknis, kaean dia adalah seorang pelatih dan tahu bahwa kehadiran penasihat teknis itu penting," ujar Attiya, dilansir dari Winwin.

Lebih lanjut Attiya menilai lini bertahan timnas Irak mengalami kendala.

Baca Juga: 21 Pemain Timnas U-17 Indonesia untuk Piala Dunia U-17 2023 Segera Diumumkan, Dua Nama Ini Dipastikan Masuk

"Waktu eksperimen telah berakhir, dan sentuhan Casas perlu muncuk di Kualifikasi Piala Dunia, karena ia memiliki periode persiapan dan pengujuan yang panjang, menunjukkan garis pertahanan adalah masalah besar, dan Casas bisa bermain dengan lima pemain bertahan untuk mengatasi kelambatan dan kesenjangan melawan tim Asia Timur," ujarnya.

Jesus Casas ditunjuk sebagai pelatih timnas Irak sejak November 2022.

Kontraknya baru berakhir pada Desember 2026.

Ia sudah memberikan prestasi bagi timnas Irak.

Pelatih asal Spanyol itu sudah memberikan trofi Arabian Gulf Cup 2023 bagi timnas Irak.

Timnas Irak akan segera menjalani laga perdana putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia melawan timnas Indonesia di Basra pada 16 November 2023.

Setelah itu mereka menghadapi akan bertandang ke markas Vietnam pada 21 November 2023.

Laga putaran kedua yang tersisa bakal digelar bulan Maret dan Juni 2024.

Untuk Piala Asia 2023 akan digelar di Qatar pada 12 Januari hingga 10 Februari 2024.

Lawan pertama Irak di Piala Asia 2023 adalah timnas Indonesia, setelah itu melawan Jepang, kemudian Vietnam.

Baca Juga: Chow Yun Damanik Batal Bela Timnas U-17 Indonesia di Piala Dunia U-17 2023 Karena Ibunya Pindah Warga Negara ke Swiss

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : winwin.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X