Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Harga Tiket Piala Dunia U-17 2023 - Opening Ceremony dan Laga Timnas U-17 Indonesia Lebih Mahal dari yang Lain

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 31 Oktober 2023 | 18:00 WIB
Logo Piala Dunia U-17 2023.
PSSI
Logo Piala Dunia U-17 2023.

BOLASPORT.COM - Piala Dunia U-17 2023 sebentar lagi akan digelar di Indonesia pada 10 November sampai 2 Desember mendatang.

Sebanyak 24 negara akan ambil bagian termasuk timnas U-17 Indonesia dalam turnamen yang digelar oleh FIFA itu.

Ada empat venue yang nantinya digunakan untuk pertandingan Piala Dunia U-17 2023.

Keempat venue itu adalah Jakarta International Stadium (Jakarta), Stadion Si Jalak Harupat (Bandung), Stadion Manahan (Solo), dan Stadion Gelora Bung Tomo (Surabaya).

PSSI dan FIFA akhirnya merilis harga tiket pertandingan di Piala Dunia U-17 2023.

Harga tiket pertandingan timnas U-17 Indonesia rupanya lebih mahal dari laga-laga lainnya.

Seperti diketahui, timnas U-17 Indonesia tergabung ke dalam Grup A bersama Ekuador, Maroko, dan Panama.

Baca Juga: Kiper Jagoan Lionel Messi Dicemooh saat Terima Yashin Trophy 2023, Legenda Chelsea sampai Turun Tangan

Seluruh pertandingan timnas U-17 Indonesia digelar di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur.

Pada laga pertama, timnas U-17 Indonesia akan melawan Ekuador di Stadion Gelora Bung Tomo, Jumat (10/11/2023).

Pertandingan tersebut sekaligus menjadi laga pembuka Piala Dunia U-17 2023.

Harga tiket untuk menyaksikan opening ceremony dan sekaligus laga timnas U-17 Indonesia Vs Ekuador sudah dirilis.

Ada dua kategori yang diperjualbelikan kepada masyarakat Indonesia, khususnya Surabaya dan sekitarnya.

Untuk kategori pertama dibanderol dengan harga Rp 800 ribu untuk dua orang.

Lalu ada juga kategori pertama dengan harga jual Rp 1,6 juta untuk empat orang.

Baca Juga: Pelatih KV Mechelen Beri Kabar Baik, Peluang Sandy Walsh Bela Timnas Indonesia Terbuka

Adapun kategori dua lebih murah dengan harga jual Rp 400 ribu untuk dua orang.

Lalu ada juga penjualan tiket kategori dua dengan harga Rp 800 ribu untuk empat orang.

Usai opening ceremony, harga tiket pertandingan timnas U-17 Indonesia di babak penyisihan Grup A juga lebih mahal dari grup-grup lainnya.

Terlihat, harga jual pertandingan timnas U-17 Indonesia dibanderol senilai Rp 400 ribu untuk dua orang.

Sementara untuk grup-grup lainnya dijual dengan harga Rp 175 ribu perdua orang.

Memasuki babak 16 besar, delapan besar, semifinal, dan final, harga tiket pertandingan pun berubah-ubah.

Pembelian tiket pertandingan di Piala Dunia U-17 2023 sudah bisa dipesan sekarang.

Baca Juga: Daftar Pemain Persib Melawan Madura United, Andalan Shin Tae-yong Tak Dibawa

Silahkan untuk mengunjungi tickets-u17worldcup.com.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Jakarta International Stadium (@jakintstadium)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Inggris - Ada Big Match Man City Vs Tottenham, Ruben Amorim Debut dengan Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X