Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemilihan Yakob Sayuri Penuh Tanya, Shin Tae-yong Panggil Pemain yang Sudah 2 Bulan Tak Berlaga ke Timnas Indonesia?

By Bagas Reza Murti - Jumat, 3 November 2023 | 06:25 WIB
Selebrasi Yakob Sayuri setelah mencetak gol pertama timnas Indonesia ke gawang Burundi di Stadion Patriot, Sabtu (25/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Selebrasi Yakob Sayuri setelah mencetak gol pertama timnas Indonesia ke gawang Burundi di Stadion Patriot, Sabtu (25/3/2023).

BOLASPORT.COM - Pemanggilan Yakob Sayuri ke timnas Indonesia mengundang tanya karena sang pemain masih berkutat dengan cedera.

Yakob Sayuri menjadi salah satu dari 27 pemain yang dipanggil timnas Indonesia untuk FIFA Matchday November 2023 melawan Irak dan Filipina.

Namun sederet pertanyaan menyertai pemanggilan Yakob karena dirinya diketahui sedang berkutat dengan cedera.

Bahkan Yakob sudah menghilang dari skuad PSM Makassar sejak 7 pekan lalu.

Terakhir kali Yakob berlaga bersama PSM adalah saat menang 1-0 atas Persis Solo pada 28 Agustus 2023.

Baca Juga: Bukti Shin Tae-yong Tak Bisa Diatur Netizen, Stefano Lilipaly Kembali Diabaikan Meski Lagi Gacor

(Dari kiri ke kanan) Sejumlah pemain timnas Indonesia yakni Dimas Drajad, Hokky Caraka, Sandy Walsh, Saddil Ramdani, Elkan Baggott, Rizky Ridho, Nadeo Argawinata, dan Asnawi Mangkualam Bahar.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
(Dari kiri ke kanan) Sejumlah pemain timnas Indonesia yakni Dimas Drajad, Hokky Caraka, Sandy Walsh, Saddil Ramdani, Elkan Baggott, Rizky Ridho, Nadeo Argawinata, dan Asnawi Mangkualam Bahar.

Dilansir BolaSport.com dari Tribun Timur, Yakob Sayuri masih dalam kondisi cedera karena belum juga hadir di lapangan saat laga terakhir lawan RANS Nusantara FC.

Menurut sumber yang sama, hanya Yakob yang jadi pemain PSM saat ini yang masih menjalani perawatan cedera.

Lalu mengapa Shin Tae-yong memanggil pemain yang sudah 2 bulan tak tampil ke timnas Indonesia?


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com, Tribun Timur

Komentar (2)
novri memang kurang terlihat peran nya bersama bali. tapi bersama persija tahun lalu dia jadi penyerang yg hampir setiap laga dapat asist

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
SSC Napoli
34
74
2
Inter
34
71
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
33
60
6
Roma
34
60
7
Lazio
33
59
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Torino
34
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X