Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tiga Nama Sedang Diproses, Shin Tae-yong Tumpuk Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Posisi Bek

By Arif Setiawan - Sabtu, 4 November 2023 | 05:00 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sempat tersenyum saat hadir dalam sesi jumpa pers di Media Center Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu (11/10/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sempat tersenyum saat hadir dalam sesi jumpa pers di Media Center Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu (11/10/2023).

BOLASPORT.COM - Shin Tae-yong terus berupaya memperkuat pertahanan timnas Indonesia dengan menaturalisasi pemain berposisi sebagai bek.

Sebagai informasi, saat ini PSSI sedang mengupayakan tiga pemain untuk dinaturalisasi.

Mereka adalah Nathan Tjoe-A-On, Jay Idzes dan Justin Hubner.

Proses naturalisasi Nathan Tjoe-A-On dan Jay Idzes sendiri sudah mencapai tahap di DPR.

Kabar ini diungkapkan langsung oleh Menpora, Dito Ariotedjo.

"Kemarin kan sudah saya sampaikan ini prosesnya ada di DPR."

"Nanti kami akan segera tancap gas."

"Agar proses di DPR lebih cepat," kata Dito Ariotedjo.

Tak berselang lama, kabar mengejutkan diumukan PSSI.

Baca Juga: Klasemen Liga 1 - Bali United Menang 5 Kali Beruntun, Persija Rusak Perayaan Ulang Tahun PSM dan Merangsek ke 10 Besar

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menjelaskan bahwa proses naturalisasi Justin Hubner akan kembali dilanjutkan.

"Setelah pembicaraan lebih lanjut, proses naturalisasi, pemain kelahiran Belanda yang memiliki darah keturunan Indonesia, Justin Quincy Hubner, sudah masuk tahap akhir."

"Selanjutnya tinggal menunggu keputusan Presiden dan pengambilan sumpah kewarganegaraan Republik Indonesia," kata Erick Thohir.

Sementara itu, hal ini tentu bakal membuat lini belakang timnas Indonesia semakin padat dengan pemain naturalisasi.

Seperti yang diketahui tiga pemain di atas merupakan pemain yang berposisi sebagai bek.

Jay Idzes berposisi sebagai bek tengah.

Nathan Tjoe-A-On merupakan bek sayap kiri.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Persija Permalukan PSM di Parepare, Winger Timnas Indonesia Keluar Jadi Pahlawan

Pemain yang batal jadi Warga Negara Indonesia (WNI) dan dinaturalisasi, Justin Hubner yang berpromosi ke tim utama Liga Inggris Wolves
Instagram/@justinhubner5
Pemain yang batal jadi Warga Negara Indonesia (WNI) dan dinaturalisasi, Justin Hubner yang berpromosi ke tim utama Liga Inggris Wolves

Sedangkan Justin Hubner juga berposisi sebagai bek tengah.

Di posisi bertahan sendiri timnas Indonesia sudah memiliki pemain naturalisasi lainnya.

Seperti contohnya yakni Jordi Amat, Shayne Pattynama hingga Sandy Walsh.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Menpora Akui Masih Tunggu Berkas Naturalisasi Ole Romeny dari PSSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136