Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ultras Boikot Laga Fiorentina Vs Juventus di Tengah Serangan Badai, Pertandingan Jalan Terus

By Beri Bagja - Minggu, 5 November 2023 | 22:43 WIB
Ultras boikot laga Fiorentina vs Juventus di tengah bencana banjir, otoritas memutuskan tetap jalankan pertandingan Liga Italia di Artemio Franchi (5/11/2023).
TWITTER.COM/SPORTLI26181512
Ultras boikot laga Fiorentina vs Juventus di tengah bencana banjir, otoritas memutuskan tetap jalankan pertandingan Liga Italia di Artemio Franchi (5/11/2023).

BOLASPORT.COM - Ultras Fiorentina memboikot laga versus Juventus di tengah bencana banjir yang melanda, tetapi otoritas kompetisi memutuskan pertandingan bakal tetap digelar.

Fiorentina dijadwalkan menjamu Juventus pada duel pekan ke-11 Liga Italia.

Pertandingan itu mengambil tempat di markas La Viola, Stadion Artemio Franchi, Florence, Minggu (5/11/2023) malam waktu lokal atau Senin dini hari WIB.

Beberapa jam sebelum kick-off, desas-desus soal kemungkinan laga ditunda masih ramai beredar.

Wilayah Florence dan sekitarnya dilanda musibah banjir karena serangan Badai Ciaran beberapa hari terakhir.

Bencana ini menyebabkan 7 korban meninggal dunia dan ratusan warga harus mengungsi.

Ultras atau suporter garis keras Fiorentina yang menghuni Curva Fiesole telah menyatakan sikap memboikot laga tersebut.

Mereka tak akan menghadiri pertandingan di stadion dengan alasan menghormati para korban.

Baca Juga: Hasil Liga Italia - Inter Milan Hajar Atalanta, Calhanoglu Jadi Manusia Turki Tertajam dan Lautaro Bikin Selusin Gol

Fan mengosongkan Curva Fiesole dan memilih fokus membantu korban terdampak dengan menggalang donasi maupun terjun langsung ke area bencana.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Football-italia.net, Tuttomercatoweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Kata Paul Munster Usai Persebaya Surabaya Bungkam Persija Jakarta

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X