Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cerita di Balik Merapatnya Mantan Pemain Timnas Indonesia ke Skuad Kanada U-17

By hanif musyaffa - Senin, 6 November 2023 | 18:15 WIB
Raphael Maitimo ofisial tim Kanada
Instagram/raphaelmaitimo
Raphael Maitimo ofisial tim Kanada

BOLASPORT.COM - Mantan pemain keturunan timnas Indonesia, Raphael Maitimo, menjadi bagian dari tim nasional Kanada yang akan berlaga di Piala Dunia U-17 Indonesia 2023.

Tugas yang dijalaninya bukanlah sebagai tim pelatih, melainkan manager dan koordinator timnas Kanada.

Dikutip Bolasport.com dari Kompas.com, Raphael Maitimo menkonfirmasi hal itu dan menceritakan bagaimana dia bisa menjadi bagian tim Kanada U-17.

"Ya betul, saya sebagai manager dan koordinator timnas Kanada untuk Piala Dunia U-17," kata Raphael.

Menurut penjelasan Raphael ini adalah pekerjaan kontrak khusus event Piala Dunia U-17.

Awalnya, Raphael bekerja untuk perusahaan asal Belanda yang memberi jasa pengelolaan kebutuhan tim sepak bola yang sedang melaksanakan kompetisi atau turnamen jarak jauh.

Perusahaan tersebut adalah Orengeveins.

Beberapa tim yang mengikuti Piala Dunia U-17 bekerjasama dengan Orengeveins.

Tim-tim tersebut mendapatkan fasilitas latihan di Training Center Bali United.

"Ini pekerjaan saya sekarang bersama Orange Veins milik orang Belanda, sudah bekerja sama dengan beberapa negara,"

"Kanada minta saya bisa jadi tim managernya karena saya sudah berpengalaman di Indonesia."

"Jadi, cuma Piala Dunia U17, sekarang saja," jelas Raphael.

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023: Skuad Timnas U-17 Spanyol Tiba di Solo, Wonderkid Barcelona Tebar Senyuman

Raphael Maitimo mengaku senang bisa kembali ke Indonesia.

"Saya senang sekali, saya juga punya pengalaman untuk karier saya."

"Saya sangat senang kembali lagi ke rumah saya di Indonesia dan ketemu semua," ucap Raphael.

Walaupun tidak datang sebagai pelatih, Raphael Maitimo turut berharap bahwa tim Kanada bisa melangkah jauh di Piala Dunia U-17.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Raphael Maitimo (@raphaelmaitimo)

"Target kami bisa lolos ke babak selanjutnya (babak 16 besar) yang akan main di Surabaya."

"Mudah-mudahan saya dan staf Kanada bisa membantu dengan pengalaman yang luar biasa,” tambahnya."

Raphael Maitimo pernah bermain untuk beberapa klub di Indonesia sebelumnya.

Seperti Persib Bandung, Barito Putera atau Persita Tanggerang.

Dengan pengalamannya mengenal Indonesia itu bisa membantunya dalam melakukan pekerjaannya sekarang.

“Tidak susah untuk saya karena sudah lama kerja di industri sepak bola."

"Staff Timnas Kanada bekerja sangat profesional,” pungkasnya.

Baca Juga: Jelang Laga Perdana Timnas U-17 Indonesia di Piala Dunia U-17 2023, Bima Sakti: Tampil Lepas, Tanpa Beban

Timnas Kanada tergabung di Grup B Piala Dunia U-17 bersama Spanyol, Uzbekistan dan Mali.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Ferarri Tidak Mau Jadi Alasan Persija Kalah dari Persebaya Karena Baru Balik dari Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X