Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

IFSC Climbing Asian Qualifier 2023 jadi Ajang untuk Indonesia Amankan Tiket Olimpiade

By Putri Annisa Maharani - Selasa, 7 November 2023 | 21:30 WIB
Konferensi Pers IFSC Climbing Asian Qualifier Jakarta 2023, yang dihadiri oleh Ketua Umum FPTI, Yenny Wahid dan Menteri Pemuda dan Olahraga, Dito Ariotedjo, yang diselenggarakan di Hotan Kota, Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (7/11/2023).
PUTRI ANNISA/BOLASPORTCOM
Konferensi Pers IFSC Climbing Asian Qualifier Jakarta 2023, yang dihadiri oleh Ketua Umum FPTI, Yenny Wahid dan Menteri Pemuda dan Olahraga, Dito Ariotedjo, yang diselenggarakan di Hotan Kota, Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (7/11/2023).

BOLASPORT.COM - Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) menggelar kejuaraan panjat tebing berskala regional. Kejuaraan bertajuk IFSC Asia Qualifier 2023 tersebut akan diselenggarakan di Jakarta, 9-12 November 2023.

Perlombaan kali ini merupakan babak kualifikasi Asia untuk menentukan peraih tiket Olimpiade Paris 2024.

Kejuaraan kali ini akan diikuti oleh 95 atlit dari 15 negara di benua Asia. Kategori yang dipertandingkan meliputi dua disiplin lomba kategori putera puteri. Mencakup kategori Speed putra dan putri, Lead&Boulder (combine) putra dan putri.

“Melalui event kali ini kami berharap Indonesia kembali bisa meraih tiket Olimpiade Paris 2024 untuk cabang olahraga panjat tebing. Apalagi kejuaraan ini dilakukan di rumah kita sendiri”, ucap Yenny Wahid, Ketua FPTI.

Yenny juga menjelaskan kalau event kali ini merupakan upaya lanjutan FPTI, untuk memperbanyak jumlah atlit Indonesia cabor panjat tebing yang dapat mengikuti Olimpiade Paris 2024.

Baca Juga: Jelang Olimpiade Paris 2024, NOC Indonesia Perkuat Sinergi dengan Prancis

Sebagai informasi, sebelumnya Indonesia telah meraih satu tiket melalui kategori Speed putri, yang didapatkan Desak Made Rita Kusuma Dewi.

Manajer Olahraga event IFSC Asian Qualifiers 2023, Hendricus Mutter menyatakan kalau kesiapan lokasi acara sudah memenuhi standar internasional.

Kejuaraan ini sendiri akan digelar di arena panjat tebing yang baru saja selesai dibangun di Lot 11 Gelora Bung Karno (GBK).

“Hanya masalah faktor cuaca saja yang mungkin sulit diantisipasi mengganggu event kali ini”, ucap Hendricus Mutter.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X