Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dendy Sulistyawan Ngaku Sempat Ingin Pukul Doan Van Hau, tapi Teringat Nasib Timnas Indonesia

By Bagas Reza Murti - Rabu, 8 November 2023 | 17:50 WIB
Penyerang timnas Indonesia, Dendy Sulistyawan, nampak melakukan selebrasi seusai mencetak gol saat bertanding di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penyerang timnas Indonesia, Dendy Sulistyawan, nampak melakukan selebrasi seusai mencetak gol saat bertanding di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.

BOLASPORT.COM - Striker timnas Indonesia, Dendy Sulistyawan blak-blakan sempat ingin memukul bek Vietnam, Doan Van Hau saat laga di Piala AFF 2022 lalu.

Dendy Sulistyawan baru saja bercerita secara blak-blakan podcast di channel Youtube Mills Sport.

Salah satu hal yang ia ungkapkan adalah pengalaman berduel dengan bek Vietnam yang dikenal lihai dalam memprovokasi lawan, Doan Van Hau.

Momen ini terjadi saat semifinal leg pertama Piala AFF 2022 ketika timnas Indonesia menjamu Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

Ketika itu Dendy mendapat tekel keras oleh Van Hau yang membuat striker Bhayangkara FC itu terkapar.

Baca Juga: Cerita Striker Timnas Indonesia Putra Asli Lamongan, Sempat Dicap Pengkhianat hingga Tunaikan Wasiat Choirul Huda

Bek sayap kiri timnas Vietnam, Doan Van Hau, sedang menyanyikan lagu kebangsaan jelang berlaga pada leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Desember 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek sayap kiri timnas Vietnam, Doan Van Hau, sedang menyanyikan lagu kebangsaan jelang berlaga pada leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Desember 2023.

"Waktu itu marah, mau pukul (Van Hau) sebenarnya," kata Dendy seperti dikutip BolaSport.com dari Youtube Mills Sport.

"Serius mau pukul, jadi sakit, saya berdiri tapi mau pukul," tambahnya.

Akan tetapi Dendy tidak terprovokasi dengan aksi Doan Van Hau.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Youtube
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X