Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Radja Nainggolan Soroti Keberanian Sandy Walsh dan Jordi Amat Putuskan Dinaturalisasi untuk Timnas Indonesia

By Wila Wildayanti - Kamis, 9 November 2023 | 06:20 WIB
Figur pesepak bola keturunan Indonesia-Belgia, Radja Nainggolan, saat hadir dalam sesi jumpa pers di kawasan Senayan, Jakarta, Rabu (8/11/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Figur pesepak bola keturunan Indonesia-Belgia, Radja Nainggolan, saat hadir dalam sesi jumpa pers di kawasan Senayan, Jakarta, Rabu (8/11/2023).

BOLASPORT.COM - Pemain keturunan Indonesia-Belgia, Radja Nainggolan, menyoroti keberanian Sandy Walsh dan Jordi Amat yang memutuskan dinaturalisasi untuk bisa membela Timnas Indonesia.

Seperti diketahui, Sandy Walsh dan Jordi Amat memang telah resmi menjadi pemain Timnas Indonesia.

Dua pemain keturunan ini telah resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) pada 17 November 2022.

Sandy Walsh dan Jordi Amat saat ini bahkan sudah menjadi andalan Timnas Indonesia.

Baca Juga: Ibu Chow Yun Damanik Ingin Anaknya Bisa Bela Timnas Indonesia Suatu Saat Nanti 

Radja Nainggolan sendiri memang memiliki darah Batak dari ayahnya.

Pemain berusia 35 tahun itu memiliki catatan yang bagus.

Nainggolan pernah bermain untuk klub-klub seperti Piacenza Calcio, Cagliari, AS Roma, Inter Milan, dan SPAL.

Dengan memiliki pengalaman di sepak bola Eropa, tentu saja Nainggolan mengenal beberapa pemain Timnas Indonesia.

Radja Nainggolan mengaku memang mengenal beberapa pemain Timnas Indonesia khususnya pemain naturalisasi seperti Sandy Walsh dan Jordi Amat.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Bobotoh Ayo Bantu, Persib Segera Punya Training Center Seluas 10 Hektar Terbesar dan Termewah di Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X