Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dengan Pemain Seadanya, Persikabo 1973 Berusaha untuk Keluar dari Zona Degradasi

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 9 November 2023 | 22:00 WIB
Persebaya Surabaya tengah mencari sosok pengganti Aji Santoso sebagai pelatih kepala
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Persebaya Surabaya tengah mencari sosok pengganti Aji Santoso sebagai pelatih kepala

BOLASPORT.COM - Pelatih Persikabo 1973, Aji Santoso, menegaskan ia masih bertekad untuk membawa Laskar Padjadjaran untuk keluar dari zona degradasi Liga 1 2023/2024.

Persikabo 1973 kini berada di peringkat ke-17 dengan hanya mempunyai 14 poin dari 19 laga yang sudah dijalani.

Untuk keluar dari zona degradasi tentu saja bukan hal yang sangat mudah bagi Aji Santoso.

Meski begitu, Aji Santoso menegaskan bahwa ia masih yakin suatu saat nanti Persikabo 1973 bangkit dan keluar dari papan bawah.

Ini karena perubahan pemain yang sudah dilakukan Aji Santoso di bursa transfer putaran kedua Liga 1 2023/2024.

Persikabo 1973 sejauh ini sudah mendatangkan Bakayoko Junior, Kevin Steven Aleman, Myat Kaung Khant, Fajar Ramadhan Ginting, Caca Basilio, dan Pedro Agusto.

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - Wonderkid Barcelona Titisan Sergio Busquets Berambisi Bawa Spanyol Menang di Laga Perdana

Aji Santoso masih banyak waktu untuk mencari pemain baru lagi.

Pasalnya, bursa transfer masih dibuka sampai 28 November 2023.

"Saya masih yakin kalau pemain lengkap baik asing dan lokal, minimal kami tidak degradasi," kata Aji Santoso kepada awak media termasuk BolaSport.com.


REKOMENDASI HARI INI

Maaf Lionel Messi, Reuni dengan Xavi Hernandez Tak bakal Terjadi di Inter Miami

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X