Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia U-17 2023 - Stadion Manahan Jadi Saksi Perdana Penggunaan VAR di Indonesia

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 10 November 2023 | 18:35 WIB
Tampilan layar VAR (Video Assistant Refereee) tampak sudah tersedia jelang Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (9/11/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Tampilan layar VAR (Video Assistant Refereee) tampak sudah tersedia jelang Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (9/11/2023).

BOLASPORT.COM - Momen unik terjadi saat laga perdana Piala Dunia U-17 2023 tersaji di Stadion Manahan, Solo.

Saat itu, Mali menghadapi Uzbekistan pada laga perdana Grup B di Stadion Manahan, Solo, Jumat (10/11/2023) sore WIB.

Momen yang dimaksud adalah penggunaan teknologi Video Assistant Referee (VAR) untuk kali pertama di Indonesia.

Saat itu, Mali melakukan serangan agresif ke jantung pertahanan Uzbekistan.

Momen tersebut terjadi pada menit ke-67 saat pemain Uzbekistan nomor punggung 13, Bekhruz Jumatov menjatuhkan Ibrahim Konate di dalam kotak penalti.

Wasit Gustavo Tejera asal Uruguay ragu dengan keputusannya saat itu dan berkomunikasi dengan wasit VAR.

Akhirnya wasit asal Uruguay itu memutuskan langsung menyaksikan Video Assistant Referee (VAR) yang ada di tepi lapangan.

Wasit asal Uruguay tersebut butuh waktu yang lama untuk menentukan keputusan.

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - Suporter Ekuador Prediksi Timnas U-17 Indonesia Kalah dengan Skor Telak

Berdasarkan pantauan BolaSport.com di lapangan, wasit Gustavo Tejera butuh waktu sekitar dua menit untuk menyaksikan tayangan ulang di tepi lapangan.

Wasit pun langsung bergerak kembali ke lapangan setelah dua menit.

Keputusan akhirnya, wasit memutuskan tendangan penalti untuk Mali.

Kesempatan tersebut tidak disia-siakan oleh Mali.

Meskipun Muhammad Yusuf Sobirov sukses membaca arah tendangan penalti, tetapi sepakan Mamadou Doumbia tetap meluncur deras ke gawang Uzbekistan.

Skor berubah menjadi 2-0.

Usai gol tersebut, kedua tetap menggeber serangan.

Mali pun kembali mencetak gol ketiga lewat tembakan Mamadou Doumbia tiga menit kemudian.

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - Suporter Ekuador Prediksi Timnas U-17 Indonesia Kalah dengan Skor Telak

Usai gol tersebut, pertandingan sejenak dihentikan karena water break.

Skor pertandingan sendiri berakhir 3-0 untuk kemenangan Mali.

Hasil ini membuat Mali memimpin klasemen sementara Grup B dengan koleksi 3 poin.

Usai laga ini, Spanyol bakal membuka petualangannya saat menantang Kanada.

Laga tersebut bakal digelar pada Stadion Manahan pada pukul 19.00 WIB.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Penyesalan Thom Haye Usai Almere City Dicukur Twente 5 Gol Tanpa Balas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottm Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persita
6
10
6
Persib
5
9
7
Persija Jakarta
5
8
8
Persik
5
8
9
Dewa United
6
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
6
18
2
Real Madrid
6
14
3
Athletic Club
7
13
4
Atlético Madrid
6
12
5
Villarreal
6
11
6
Alavés
6
10
7
Osasuna
6
10
8
Celta Vigo
6
9
9
Rayo Vallecano
6
8
10
Real Betis
5
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Napoli
5
10
3
Udinese
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
5
8
7
Milan
5
8
8
Lazio
5
7
9
Atalanta
4
6
10
Roma
5
6
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X