Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Piala Dunia U-17 2023 - Marc Guiu Bikin Gol di Manahan, Spanyol Kandaskan Kanada

By hanif musyaffa - Jumat, 10 November 2023 | 21:06 WIB
Selebrasi pemain Timnas U-17 Spanyol, Marc Guiu usai mencetak gol pertama lawan Kanada pada Matchday pertama Grup B Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Manahan, Solo, Jumat (10/11/2023)
MUTIARA KURNIA GUSTI/BOLASPORT.COM
Selebrasi pemain Timnas U-17 Spanyol, Marc Guiu usai mencetak gol pertama lawan Kanada pada Matchday pertama Grup B Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Manahan, Solo, Jumat (10/11/2023)

BOLASPORT.COM - Spanyol berhasil menang 2-0 atas Kanada dalam lanjutan Grub B Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Manahan, Surakarta, Jumat (10/22/2023).

Spanyol langsung tampil menekan sejak awal pertandingan.

Danie Yanez melakukan tendangan pada menit ke-7 yang masih melabar di kiri gawang Kanada.

Spanyol mendapat peluang tendangan bebas, sayang sundulan Pau Cubarsi masih melayang tipis diatas mistar gawang.

Spanyol membuka keunggula pada menit ke-20 yang dicetak Marc Giui setelah menerima asist Pablo Lopez.

Marc Giui kembali menebar ancaman pada menit 26, ketika melakukan tendangan dari dalam kotak pinalti, bola masih menyamping di kanan gawang Kanada.

Wasit melakukan pengecekan VAR pada menit 36 untuk melihat kemungkinan kartu merah yang akan diberikan kepada Alessandro Biello.

Baca Juga: Hasil Piala Dunia U-17 2023 - Arkhan Kaka Cetak Gol Pertama, Timnas U-17 Indonesia Sama Kuat dengan Ekuador di Babak I

Wasit Roberto Perez asal Peru memutuskan mengusir sang pemain karena melakukan pelanggaran menginjak pemain Spanyol.

Juan Hernandez melakukan tendangan on target pada menit 45+3.

Spanyol yang mengepung pertahanan Kanada tidak dapat mencetak gol tambahan hingga babak pertama berakhir.

Skor 1-0 untuk Spanyol di babak pertama.

Memasuki babak kedua, Spanyol lemabli mengadandalkan umpan silang ke kotak penalti.

Kanada mencoba melakukan ancaman pada menit 51' lewat tendangan Taryck Tahid ketika melakukan tendangan jauh yang belum terarah ke gawang Spanyol.

Daniel Yanez melakukan plessing datar dalam kotak pinalti Kanada pada menit 54, penjaga gawang Nathaniel abraham dapat menangkap bola dengan baik.

Umpan sepak pojok yang dilakukan pablo Lopez berhasil disundul Jon Martin pada menit 59, kembali lagi penjaga gawang Kanada masih sigap menghalau bola.

Dani Munoz juga encoba peruntungan pada menit 59, akan tetapi keadaan masih belum berubah.

Baca Juga: Timnas U-17 Inggris Pastikan Cuaca Lembab di Indonesia Tak Jadi Kendala Tampil Garang di Piala Dunia U-17 2023

Lino Aklil yang masuk di babak kedua hampir mencetak gol untuk Kanada ketika umpan jauhnya mengarah ke gawang Spanyol, kiper Raul Jaminez berhasil menangkap bola

Spanyol menggandakan kedudukan berkat permainan satu dua antara Marc Guiu dengan Quim Junyent pada menit 76

Memasuki menit ke 90, Spanyol masih berusaha menambah gol lewat tendangan kencang Pablo Lopez yang masih bisa ditepis kiper Kanada.

Tambahan waktu sembilan menit tidak mampu dimaksimalkan Spanyol ataupun Kanada untuk menambah gol.

Skor 2-0 menjadi kemenanagn untuk Spanyol

  • FT: Spanyol 2-0 Kanada: Marc Giui (20') Quim Junyent (76')/

Kartu Kuning: Victor Hugo (90+3)

Kartu Merah: Alessandro  Biello (38')

Starting XI

Spanyol:

Raul Jimanez (GK), Hector Fort, Dani Munoz, Jon Martin, Pau Cubarsi, Pau Prim (C), Juan Hernandez, Quim Junyet, Pablo Lopez, Marc Guiu, Daniel Yanez.

Kanada:

Nathaniel Abraham, Theo Rigopulus, Chimere Omeze, Lazar Stefanovic (C), Richard Chukwu, Gael De Montigny, Alessandri Biello, Tarck Tahid, Jeevan Badwal, Antoni klukowski, Kevaughn Tavernier.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Mills Jadi Apparel Resmi Klub Striker Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen Asal Belgia F.C.V. Dender

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X