Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia U-17 2023C- Bukan Inggris, Timnas U-17 Brasil Sebut Iran sebagai Lawan Terberat di Grup C

By Wila Wildayanti - Jumat, 10 November 2023 | 21:30 WIB
Pelatih timnas U-17 Brasil Phelipe Leal saat memberi keterangan kepada awak media di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat (10/11/2023).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-17 Brasil Phelipe Leal saat memberi keterangan kepada awak media di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat (10/11/2023).

BOLASPORT.COM - Timnas U-17 Brasil bakal menjalani laga perdana di Grup C Piala Dunia U-17 2023 dengan melawan Iran. Pelatih Phelipe Leal sebut Iran sebagai lawan terberat.

Timnas U-17 Brasil bakal menghadapi Iran pada laga perdana di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Sabtu (11/11/2023).

Tim berjulukan Selecao tersebut untuk menghadapi Piala Dunia U-17 2023 ini telah menjalani persiapan dengan baik.

Tim asuhan Phelipe Leal ini telah melakukan persiapan dengan maksimal sejak datang ke Indonesia.

Baca Juga: Satu Grup dengan Juara Bertahan Brasil, Kaledonia Baru Tak Pasang Target Muluk-muluk di Piala Dunia U-17 2023

Bahkan tim Samba Junior ini mengaku bisa beradaptasi dengan mudah di Indonesia.

Sebab cuaca di Brasil jauh lebih panas dari Indonesia, sehingga mereka tak ada kendala.

Untuk itu, dalam latihan terakhir sebelum melawan yang berlangsung di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat (10/11/2023) tak ada masalah.

Phelipe Leal mengaku anak asuhnya dipastikan dalam kondisi siap melawan Iran.

Dengan persiapan bagus selama di Indonesia, Brasil siap menunjukkan permainan terbaiknya.

Sebab mereka juga menargetkan kemenangan perdana di Piala Dunia U-17 2023.

“Selama dua minggu persiapan, ditambah lagi persiapan awal di sini, sekarang tiba waktunya kita membuktikan persiapan untuk pertandingan pertama,” ujar Phelipe Leal kepada awak media termasuk BolaSport.com di Stadion Madya, Senayan, Jumat (10//11/2023).

Baca Juga: Kedua Tim Terlanjur Sepakat, Gustavo Almeida Berat Hati Tinggalkan Arema FC untuk Dipinjamkan ke Persija

“Ini saatnya kita nikmati karena ini adalah Piala Dunia, dan ini saatnya kita keluarkan semua kemampuan kita untuk bisa menikmati pertandingan dan membuat penonton menikmati permainan kita,” ucapnya.

Dalam ajang ini, timnas U-17 Brasil pada dasarnya lebih diunggulkan daripada tim lain.

Sebab timnas U-17 Brasil tampil sebagai juara bertahan di Piala Dunia U-17 2023 ini.

Namun, walaupun tampil sebagai juara bertahan timnas U-17 Brasil tetap akan akan bersantai.

Phelipe Leal bahkan mengakui bahwa dalam ajang dua tahunan ini ada tim yang mereka waspadai.

Menurut mereka lawan terberat di Piala Dunia U-17 2023 ini yakni Iran.

Baca Juga: Berharap Duel Indonesia vs Brasil di Fase Gugur Piala Dunia U-17 2023

Phelipe mengatakan bahwa Iran adalah lawan terberat buat timnas U-17 Brasil.

Sebab ini akan menjadi ujian pertama timnas U-17 Brasil.

Iran tak hanya menjadi ujian secara taktik saja, tetapi juga bisa dapat tekanan psikologi pemain.

“Menurut saya, Iran yang berat karena itu adalah pertandingan perdana, ada faktor psikologis juga,” kata Phelipe.

Baca Juga: Brasil Diprediksi akan Jadi Juara Grup Neraka di Piala Dunia U-17 2023 Kalahkan Inggris

Namun, Phelipe menekankan bahwa ia tak mengecilkan negara lain seperti Inggris maupun Kaledonia Baru.

Tetapi, ia menilai lawan pertama di ajang bergengsi biasanya pasti jadi ujian terbesar mental para pemain.

“Tanpa mengecilkan negara-negara yang lain seperti Kaledonia Baru dan Inggris,” tegas Phelipe.

“Tapi kita memang persiapkan untuk lawan Iran dulu dan mudah-mudahan kita akan bisa tampil baik di pertandingan pertama dan pertandingan-pertandingan berikutnya,” tuturnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Eks Pelatih Axelsen dan Antonsen Langsung Bidik Emas Pertama untuk Malaysia pada Olimpiade Los Angeles 2028

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136