Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Respons Singkat Ryo Matsumura usai Witan Sulaeman Pergi dari Persija, Padahal Sedang Jadi Kombinasi Maut

By Abdul Rohman - Sabtu, 11 November 2023 | 12:20 WIB
Pemain asing Persija Jakarta, Ryo Matsumura (kiri), sedang menguasai bola dalam sesi latihan di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (19/8/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain asing Persija Jakarta, Ryo Matsumura (kiri), sedang menguasai bola dalam sesi latihan di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (19/8/2023).

BOLASPORT.COM - Ryo Matsumura nampak kecewa usai Witan Sulaeman dipinjamkan Persija Jakarta ke Bhayangkara FC hingga akhir musim Liga 1 2023-2024.

Padahal kombinasi antara Ryo Matsumura dengan Witan Sulaeman tengah moncer.

Terbaru, Witan Sulaeman dan Ryo Matsumura, turut berkontribusi besar atas kemenangan 4-0 Persija atas Persikabo 1973 pada pekan ke-19 Liga 1 2023/2024 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Kamis (9/11/2023).

Witan Sulaeman mencetak satu gol dan satu assist.

Sementara Ryo Matsumura mencatatkan dua assist.

Gol yang diciptakan Witan Sulaeman pada menit ke-31 itu berkat memanfaatkan umpan dari Ryo Matsumura.

Sebelumnya, Witan Sulaeman dan Ryo Matsumura, juga tampil cemerlang saat Persija menaklukkan PSM Makassar dengan skor 2-3 pada pekan ke-18 kompetisi.

Kala itu, Witan Sulaeman mencetak dua gol yang salah satu golnya usai menerima umpan dari Ryo Matsumura.

Baca Juga: Musuh Terberat Lionel Messi Dipanggil Timnas Argentina, Bukan Cuma Indonesia yang Butuh Pemain Keturunan

Sedangkan Ryo Matsumura menciptakan satu gol dan assist.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Gampang Banget Dikalahkan AC Milan, Beda dari Monza

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X