Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Efek Marc Marquez Minggat, Skenario Honda Jadi Tim Gurem Dimulai Saat 1 Sponsor Pergi

By Agung Kurniawan - Rabu, 15 November 2023 | 07:00 WIB
Ekspresi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, saat tampil pada latihan MotoGP Thailand di Sirkuit Chang, Buriram, Thailand, 27 Oktober 2023.
HONDA RACING CORPORATION
Ekspresi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, saat tampil pada latihan MotoGP Thailand di Sirkuit Chang, Buriram, Thailand, 27 Oktober 2023.

Sedangkan dari laman Motorsport, merk terkenal minuman berenergi itu telah sepakat untuk mengakhiri kerja sama dengan Honda.

Red Bull dikabarkan akan mengaktifkan klausul pelepasan sebagai sponsor tim pada musim 2024.

Di sisi lain, tim berlogo sayap tunggal tersebut juga dilarang menampilkan iklan dari kompetitor Red Bull manapun hingga akhir tahun depan.

Hal ini tentu menjadi berkah bagi Gresini Racing, yang secara tidak langsung akan kecipratan dari hengkangnya Red Bull.

Red Bull sendiri telah menjadi salah satu sponsor Honda sejak musim 2006 dengan dua pembalap saat itu, Nicky Hayden dan Dani Pedrosa.

Akan tetapi, logo Red Bull baru terpampang di livery RC213V pada musim 2015, dua tahun setelah Marquez bergabung bersama Honda.

Honda juga akan berpotensi kehilangan salah satu penyokong dana terbesar mereka di pentas balap motor paling bergengsi di dunia itu.

Pasalnya, Repsol yang menjadi title sponsor mereka hanya bersedia memperpanjang kontrak kerja sama hingga musim 2024 saja.

Musim 2024 akan menjadi musim terakhir Repsol bersama Honda setelah mereka saling berkolaborsai selama 30 tahun.

Baca Juga: Dovizioso Nilai Francesco Bagnaia Tidak Perlu Anggap Penting Marc Marquez Saat Kendarai Motor Ducati

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Perasaan Lee Zii Jia Bisa kembali ke World Tour Finals 2024 Setelah Absen 2 Tahun

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X