Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Lagi-lagi Coret Egy Maulana Vikri dan Terbaru Dimas Drajad dari Skuad Timnas Indonesia untuk Lawan Filipina

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 21 November 2023 | 17:19 WIB
Pemain timnas Indonesia, Egy Maulana Vikri, sedang menguasai bola saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain timnas Indonesia, Egy Maulana Vikri, sedang menguasai bola saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023).

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sudah memilih 23 pemain yang akan dimainkan untuk melawan Filipina dalam laga kedua Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Rizal Memorial Stadium, Manila, Selasa (21/11/2023).

Dalam pertandingan itu, lagi-lagi Shin Tae-yong mencoret Egy Maulana Vikri dari skuad timnas Indonesia.

Hal ini terlihat dalam daftar susunan pemain yang dikirimkan PSSI kepada BolaSport.com jelang pertandingan berlangsung.

Terlihat, tidak ada nama pemain Dewa United itu di skuad tim Merah Putih.

Belum diketahui secara pasti mengapa Shin Tae-yong mencoret Egy Maulana Vikri dari skuad timnas Indonesia.

Egy Maulana Vikri juga sepertinya tidak mengalami cedera.

Baca Juga: PSS Sleman Datangkan Striker Asal Burundi yang Sempat Hadapi Timnas Indonesia

Sebelumnya eks pemain Lechia Gdansk itu juga dicoret dari skuad timnas Indonesia untuk melawan Irak pada laga pertama Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Basra International Stadium, Basra, Kamis (16/11/2023).

Saat itu, Egy Maulana Vikri bukan satu-satunya pemain timnas Indonesia yang dicoret.

Shin Tae-yong juga tidak memasukan bek Persib Bandung, Edo Febriansyah, dalam skuad Garuda.


REKOMENDASI HARI INI

Hajime Moriyasu Sudah Kantongi Kekuatan Timnas Indonesia, Samurai Biru Siap Bawa Tiga Poin dan Clean Sheet dari SUGBK

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X