Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mano Polking Pergi dan Park Hang-seo Tak Jadi Kembali, Shin Tae-yong Pasti Happy

By Arif Setiawan - Kamis, 23 November 2023 | 16:00 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sempat tersenyum saat hadir dalam sesi jumpa pers di Media Center Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu (11/10/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sempat tersenyum saat hadir dalam sesi jumpa pers di Media Center Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu (11/10/2023).

BOLASPORT.COM - Ketiadaan Park Hang-seo dan Mano Polking di kancah sepak bola Asia Tenggara bisa dikatakan menjadi kabar baik bagi Shin Tae-yong.

Seperti yang diketahui, Mano Polking kini resmi tak menjabat sebagai pelatih timnas Thailand.

Pelatih berusia 47 tahun itu harus meninggalkan kursi pelatih timnas Thailand pada Rabu (22/11/2023).

Mano Polking dipecat karena dianggap gagal memberikan hasil terbaik di putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Sebagai informasi, timnas Thailand sudah bermain sebanyak dua kali di ajang ini.

Terkait hasil, timnas Thailand hanya mampu meraih satu kemenangan dan sekali kalah.

Sebagai pengganti Mano Polking, timnas Thailand menunjuk Masatada Ishii sebagai pelatih baru.

"Madam Pang manajer timnas Thailand secara resmi mengumumkan perpisahan Mano Polking dari pelatih kepala setelah penampilannya di dua pertandingan Piala Dunia, laga pertama tidak berjalan sesuai target."

"Matsada Ishii akan segera menggantikannya."

Baca Juga: Polisi Tangkap Penjual Tiket Palsu Piala Dunia U-17 2023, Diperkirakan Ada Banyak Korban


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar (2)
ini coach memble belum dipecat jg? terlalu baik pssi. buang2 devisa aj tanpa hasil.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
35
67
3
Manchester City
35
64
4
Newcastle United
34
62
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
34
60
7
Aston Villa
35
60
8
AFC Bournemouth
35
53
9
Fulham
35
51
10
Brighton & Hove Albion
34
51
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
34
79
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
34
67
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Villarreal
34
58
6
Real Betis
33
54
7
Celta Vigo
33
46
8
Rayo Vallecano
34
44
9
Mallorca
33
44
10
Osasuna
34
44
Klub
D
P
1
SSC Napoli
35
77
2
Inter
35
74
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
34
61
6
Roma
34
60
7
Lazio
34
60
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Como
35
45
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X