Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona Gagal Salip Real Madrid Usai Diimbangi Rayo Vallecano, Xavi Minta Pemain Kritik Diri Sendiri

By Raka Kisdiyatma Galih - Minggu, 26 November 2023 | 05:30 WIB
Barcelona terhindar dari kekalahan dalam laga kontra Rayo Vallecano pada pekan ke-14 Liga Spanyol 2023-2024 setelah bermain seri 1-1 berkat gol bunuh diri.
OSCAR DEL POZO
Barcelona terhindar dari kekalahan dalam laga kontra Rayo Vallecano pada pekan ke-14 Liga Spanyol 2023-2024 setelah bermain seri 1-1 berkat gol bunuh diri.

BOLASPORT.COM - Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez, meminta para pemainnya mengkritik diri sendiri usai gagal menang atas Rayo Vallecano.

Hasil kurang maksimal diperoleh Barcelona dari lawatannya ke markas Rayo Vallecano pada jornada ke-14 Liga Spanyol 2023-2024.

Mentas ke Campo de Futbol de Vallecas, Sabtu (25/11/2023) malam WIB, El Barca ditahan imbang 1-1.

Padahal, Barcelona tampil lebih dominan meski bertindak sebagai tim tamu.

Mereka memegang penguasaan bola sebesar 67 persen.

Barcelona juga lebih banyak menebar ancaman dengan melepaskan 15 tembakan, berbanding 10 peluang milik Vallecano.

Namun, klub asal Catalunya itu gagal memanfaatkan keuntungan tersebut untuk memetik kemenangan.

Malahan, Barcelona sempat dibuat panik oleh tim tuan rumah usai tertinggal lebih dulu lewat gol jarak jauh Unai Lopez pada menit ke-39.

Sebuah bola sapuan dari Inigo Martinez usai momen tendangan bebas mengarah ke Lopez yang tanpa ancang-ancang melepaskan sepakan first time dari jarak jauh.

Baca Juga: Cekcok dengan Guardiola, Darwin Nunez sampai Dijauhkan dan Dipeluk Klopp


Editor : Beri Bagja
Sumber : Barcelona
REKOMENDASI HARI INI

Tanda-tanda Sejarah, Trofi Juara Liga Inggris Sudah Bisa Dikasih ke Liverpool Sekarang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X