Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Satu Bocah Ajaib Hilang, Barcelona Kekurangan 2 Pelengkap Sekaligus

By Sri Mulyati - Senin, 27 November 2023 | 13:15 WIB
Gavi membuat Barcelona kekurangan dua bahan pelengkap sekaligus setelah harus menghilang sejenak.
TWITTER.COM/MANAGINGBARCA
Gavi membuat Barcelona kekurangan dua bahan pelengkap sekaligus setelah harus menghilang sejenak.

BOLASPORT.COM - Barcelona kekurangan dua bahan pelengkap sekaligus setelah satu bocah ajaib mereka, Gavi, harus menghilang.

Kehilangan Gavi sudah dirasakan oleh seluruh anggota skuad Barcelona.

Gavi akan menepi dari lapangan setelah mengalami cedera saat membela tim nasional Spanyol.

Cedera parah membuat sang gelandang harus absen hingga September 2024.

Hal ini tentu menambah rasa frustrasi bagi tim asuhan Xavi Hernandez.

Perjuangan Barcelona menyelesaikan musim 2023-2024 diiringi kondisi skuad yang tidak sempurna.

Apalagi, Gavi bisa dianggap sebagai salah satu bumbu utama dalam racikan taktik Xavi.

Meski baru berusia 19 tahun, ia tidak kesulitan dalam menembus tim utama Barcelona.

Baca Juga: Gol Salto Garnacho Ciptakan Rekor Keren, Rooney Lewat

Rekan setim Gavi sesama bocah ajaib, Pedri, mengungkapkan kehilangan besar yang dirasakan oleh klubnya.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Sport.es
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Voli Korea - Red Sparks Tantang Juara Bertahan, Megawati dkk Jangan Panik kalau Kesusahan Menyerang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X