Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia U-17 2023 - Asisten Pelatih Mali Makin Betah di Kota Solo, Hotel Enak dan Masyarakat Sangat Ramah

By Sasongko Dwi Saputro - Kamis, 30 November 2023 | 05:45 WIB
Asisten Pelatih Timnas U-17 Mali, Ahmad Duage di Stadion Sriwedari, Solo, Rabu (29/11/2023) malam WIB
EKO ISDIYANTO/BOLASPORT.COM
Asisten Pelatih Timnas U-17 Mali, Ahmad Duage di Stadion Sriwedari, Solo, Rabu (29/11/2023) malam WIB

BOLASPORT.COM - Asisten Pelatih Timnas U-17 Mali, Ahmad Duage, memiliki kesan tersendiri selama berada di Kota Solo pada ajang Piala Dunia U-17 2023.

Pernyataan tersebut disampaikan Duage dalam wawancara eksklusif dengan redaksi BolaSport.com pada Rabu (29/11/2023) malam WIB usai sesi latihan di Stadion Sriwedari, Solo.

Duage saat itu menjawab beberapa pertanyaan soal kesan dan target selama mendampingi Timnas U-17 Mali pada ajang Piala Dunia U-17 2023.

Mali sendiri sudah erat dengan Kota Solo selama ajang Piala Dunia U-17 2023.

Praktis, tim berjulukan Les Aigles tersebut hanya memainkan dua pertandingan di luar Kota Solo.

Pertandingan tersebut adalah saat berjumpa Kanada di fase grup dan Meksiko di abak 16 besar di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.

Ahmad Duage mengaku sangat senang dengan sambutan warga Solo kepada Timnas U-17 Mali.

Menurutnya, semua fasilitas yang disajikan kepada Timnas U-17 Mali selama di Kota Solo sangat baik.

Baca Juga: Kata Erick Thohir soal Laga Semifinal Piala Dunia U-17 2023: Luar Biasa, Penuh Drama, Kelas!!!

Dia juga sempat mengucapkan kalimat berbahasa Indonesia untuk menutup pernyataan tersebut, yaitu "Surakarta, Terima Kasih".


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kembali ke Persija, Kapten Timnas U-20 Indonesia Jalani Pemulihan Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X